Advertisement
Pendaftar Capim KPK Mencapai 133 Orang, Mayoritas Pengacara dan Dosen
Gedung KPK - JIBI/Abdullah Azzam
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA- Jumlah pendaftar calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Selasa (2/7/2019) telah mencapai 133 orang pada dua hari menjelang penutupan pendaftaran.
"Jadi kita melihat satu perkembangan yang meningkat dari hari pertama," kata anggota Panitia Seleksi Calon Pimpinan KPK Hendardi di Kementerian Sekretariat Negara, Jakarta pada Selasa (2/7/2019).
Advertisement
Menurut Hendardi, hal itu sesuai dengan perkiraan panitia bahwa pada menjelang hari-hari terakhir akan banyak orang yang mendaftar sebagai calon komisioner KPK.
Hendardi mengatakan 4 Juli adalah hari terakhir waktu pendaftaran.
BACA JUGA
"Apakah akan ada perpanjangan atau tidak, kami akan lihat pada hari terakhir," kata Hendardi.
Sebelumnya, tiga hari sebelum penutupan pendaftaran capim KPK pada Senin (1/7/2019), terdapat 93 orang yang telah mendaftar.
Puluhan pendaftar itu sebagian besar berprofesi sebagai dosen maupun pengacara.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Tidak Boleh Tokoh Fiksi, Pekerjaan di KTP Diatur Ketat, Ini Daftarnya
- Banjir Kiriman Ciliwung Rendam Kebon Pala Jakarta
- BPBD Magetan Kerahkan SAR, Pendaki Mongkrang Belum Ditemukan
- BMKG Wanti-wanti Hujan Lebat di Jateng hingga Akhir Januari 2026
- PLN Hadirkan Tambah Daya Listrik Instan untuk Hajatan dan Proyek
Advertisement
Pencurian Tabung Gas di Mulyodadi Bantul Terbongkar, Pelaku Ditangkap
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
- BPBD Magetan Kerahkan SAR, Pendaki Mongkrang Belum Ditemukan
- KPK Peringatkan Pengisian Jabatan Transparan Usai OTT Pati
- Bantul Prioritaskan 14 Titik Krusial Pascabencana Banjir Desember
- Volvo EX60 Hadirkan Gemini AI di SUV Listrik Kelas Menengah
- Serangan Jamur Embun Tepung, Rusak Produktivitas Melon Petani Ponjong
- Perkuat Lini Depan, Dewa United Pinjam Striker Maroko Noah Sadaoui
- Deteksi dan Blokir Akun Anak di Bawah 13 Tahun, TikTok Gunakan AI
Advertisement
Advertisement



