Advertisement
Top 7 News Harianjogja.com, Rabu 29 Maret 2023
Pembangunan Tol Jogja Solo di Kartasura, Jawa Tengah, Selasa (20/9/2022). - JIBI/Bisnis.com/Himawan L Nugraha
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Top 7 News Harianjogja.com, Rabu (29/3/2023).
1. Honor Pantarlih Cair Dalam 2 Tahap
Advertisement
Honor petugas pemutakhiran data pemilih (Pantarlih) diberikan dalam dua tahap. Tahap pertama pemberian honor tersebut telah dilakukan pada bulan Maret, sedangkan tahap kedua baru akan diberikan pada 14 April 2023 atau di akhir masa jabatan.
2. Orang Tua Klaim Punya Bukti Polisi Menyiksa Terdakwa Klitih Gedongkuning
Sejumlah orang tua terdakwa kasus klitih Gedongkuning menceritakan anak-anak mereka diduga disiksa polisi karena dituduh sebagai pelaku klitih. Kasus dugaan salah tangkap pelaku klitih itu kini tengah bergulir di Mahkamah Agung.
3. Viral Story Striker PSS Soal Israel di Piala Dunia U-20: Kalian Menghancurkan Mimpi Anak Bangsa
Striker PSS Sleman yang memperkuat Indonesia U-20, Hokky Caraka, viral setelah mengunggah story Instagram yang menyinggung Piala Dunia U-20.
4. Lima Bidang Tanah Kasultanan Jogja Diklaim Milik Keturunan Sultan HB VIII
Sedikitnya lima bidang tanah di Bantul diklaim sebagai milik warga yang mengaku keturunan Sri Sultan HB VIII. Sementara itu pemerintah setempat menyatakan tanah tersebut merupakan milik Kraton Jogja yang merupakan tanah kas desa (TKD) atau tanah kasultanan.
Jadwal konsultasi publik Tol Jogja Solo Seksi III atau Tol Jogja YIA di Kabupaten Kulonprogo akan dirilis pada awal bulan April.
6. Terjerat Kasus Investasi Bodong, Guru di Gunungkidul Dipecat
Bupati Gunungkidul memecat oknum guru PNS berinisial AP,42, Selasa (28/3/2023). Pemecetan dilakukan karena yang bersangkutan divonis bersalah dalam kasus investasi bodong senilai Rp8 miliar.
7. Setelah Dipakai Fungsional di Lebaran, Tol Jogja Solo Resmi Dibuka Tahun Depan
Tol Jogja Solo dipastikan dibuka tahun depan setelah sebagian ruasnya dioperasikan secara fungsional untuk arus mudik dan balik pada Lebaran tahun ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Kebijakan Luar Negeri Trump Mengeras, Targetkan Greenland-Iran
- IAGI Ungkap Dua Penyebab Dugaan Sinkhole di Limapuluh Kota
- Indonesia Larang Impor Daging Babi dari Spanyol akibat Wabah ASF
- Bareskrim Selidiki Dugaan Kejahatan Lingkungan di Banjir Bandang Aceh
- Kim Jong Un Klaim Uji Rudal Hipersonik Respons Situasi Global
Advertisement
Hotel di Kulonprogo Ramai Saat Nataru, Okupansi Capai 70 Persen
Advertisement
Jadi Primadona, Umbul Pelem Klaten Raup Omzet Miliaran Sepanjang 2025
Advertisement
Berita Populer
- Polisi Kerahkan 1.060 Personel Jaga Aksi Buruh Hari Ini di Jakarta
- Pergerakan Tanah Masih Terjadi di Lokasi Sinkhole Situjua Sumbar
- Prabowo Gelar Retret Kabinet di Hambalang, Evaluasi Program Prioritas
- Mulai 2026, Gaji Guru PPPK Bantul Minimal Setara UMK
- Modus Liquid Vape, BNN Ungkap Lab Narkoba Jaringan Global di Ancol
- Demokrat Laporkan Sejumlah Akun di Medsos Terkait Hoaks soal SBY
- Investor Celosia Bidik Pantai Baron untuk Wisata Taman Bunga
Advertisement
Advertisement



