56 RT dan 10 Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA - Hujan deras yang mengguyur wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya pada Minggu (4/10/2020) menyisakan banjir di sejumlah wilayah.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mencatat setidaknya ada 56 RT yang terdampak banjir akibat hujan semalam.
Advertisement
Kepala Pusat Data dan Informasi BPBD DKI M. Insaf mengatakan RT yang terendam banjir di Jakarta Selatan, Jakarta Barat, dan Jakarta Timur.
"RT Tergenang : 56 RT (0,18 persen)," kata Insaf, Senin (5/10/2020).
Berikut daftar RT yang tergenang:
- Jakarta Selatan terdapat 23 RT terdiri dari:
Ketinggian 10 - 30 cm: 4 RT
Ketinggian 31 - 70 cm: 11 RT
Ketinggian 71 - 150 cm: 6 RT
Ketinggian > 150 cm: 2 RT
- Jakarta Timur terdapat 31 RT terdiri dari:
Ketinggian 10 - 30 cm: 5 RT
Ketinggian 31 - 70 cm: 10 RT
Ketinggian 71 - 150 cm: 16 RT
- Jakarta Barat terdapat 2 RT terdiri dari:
Ketinggian 10 - 30 cm: 2 RT
Insaf mengatakan terdapat 2 pos pengungsian di Cilandak Timur dan Pejaten Timur dengan total 257 pengungsi.
Dikatakan, terdapat 10 ruas jalan yang ikut tergenang di DKI Jakarta akibat hujan semalam. Ketinggian air bervariasi, yakni 10 hingga 50 cm. Ke-10 ruas jalan itu adalah:
Jakarta Selatan
- Jl. Nipah Gg. 11 No.17, Kel. Petogogan, Kec. Kebayoran Baru
- Jl. Bangka Buntu II Gg. Amal III No.12, Kec. Pela Mampang, Kec. Mampang Prapatan
- Jl. Kirai Rt 3/1 no. 12, Kel. Cipete Utara, Kec. Kebayoran Baru
- Jl. Komp. Loka Permai No.14-16, Kel. Grogol Selatan, Kec. Kebayoran Lama
- Jl. Nusa Indah I No.93-L, Kel. Jagakarsa, Kec. Jagakarsa
- Jl. Bank III No.3, Kel. Pela Mampang, Kec. Mampang Prapatan
- Jl. Pangeran Antasari Gg. Koba, Kel. Cipete Utara, Kec. Kebayoran Baru
- Jl. Ophir 1 Kel. Gunung, Kec. Kebayoran Baru
- Jl. Wijaya Timur Dalam 1, Kel. Petogogan, Kec. Kebayoran Baru
Jakarta Barat
- Jl. Muhajar, Kel. Sukabumi Selatan, Kec. Kebon Jeruk
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Cak Lontong Mengklaim Kemenangan di Pilkada Jakarta, Pramono-Rano Disebut Satu Putaran
- Hasil Hitung Cepat Pilkada 2024, Jagoan PDIP Kalah di Empat Provinsi Besar
- Hizbullah dan Israel Sepakati Gencatan Senjata, Dimulai per Hari Ini
- Rem Blong, Truk Tronton Sejumlah Kendaraan di Slipi, Satu Orang Meninggal Dunia
- Supriyani, Guru Honorer yang Dituduh Memukul Anak Polisi Divonis Bebas
Advertisement
Jadwal Terbaru KRL Solo-Jogja Kamis 28 November 2024: Berangkat dari Palur Jebres, Stasiun Balapan dan Purwosari
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Menteri Perumahan Maruarar Sirait Akan Tingkatkan Target KPR Skema FLPP
- Ekonom Prediksi Kenaikan PPN 12 Akan Menambah Penerimaan Negara Rp 75 Triliun
- Presiden Prabowo Minta Menteri Kaji Pembangunan Tanggul Laut Raksasa Jakarta-Cirebon
- 50 Ribu UMKM Masuk Ekosistem Tender BUMN di Bawah Rp15 Miliar
- Apindo: Penetapan UMP 2025 Harus Mengakomodasi Berbagai Kepentingan
- Polisi Diduga Tembak Pelajar SMKN 4 Semarang hingga Meninggal, Mabes Polri Turun Tangan
- Pagi Ini Semeru Kembali Erupsi, Kolom Letusan Capai 1 Kilometer
Advertisement
Advertisement