Advertisement
Timnas Indonesia Tidak Boleh Pakai Stadion GBK, Menpora Buka Suara

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali mengatakan bahwa stadion Gelora Bung Karno (GBK) tidak boleh dipergunakan untuk event apapun, termasuk pertandingan sepak bola Timnas Indonesia.
Zainudin mengatakan tidak diperbolehkannya Stadion GBK dipakai karena akan dilakukan renovasi untuk Piala Dunia Under-20 yang akan dihelat tahun depan.
Advertisement
“Tidak boleh (dipakai Timnas) Pokoknya begitu sudah mulai masuk Kementerian PUPR untuk renovasi, itu sudah ditujukan untuk Piala Dunia,” ujar Zainudin di Kemenpora dikutip, Kamis (3/11/2022).
Zainudin kemudian mengatakan bahwa untuk pertandingan Timnas Indonesia bisa memakai stadion lain seperti Patriot dan Pakansari.
“Kan banyak yang ga dipake, kayak Pakansari, Patriot, itu kan ngga dipake,” paparnya.
BACA JUGA: Bukit Bintang Rawan Longsor, BPBD DIY Minta Langkah Strategis Pemkab
Kemudian Zainudin kembali menegaskan bahwa setiap stadion yang akan dipakai Piala Dunia U-20 tahun depan tidak boleh ada yang menggunakan.
Meskipun stadion itu sudah direnovasi namun dirinya tetap tidak akan memperbolehkan pemakaian stadion tersebut karena adanya kesepakatan dari awal.
“Jadi, GBK, Jalak Harupat, Manahan, GBT, Jakabaring, kemudian I Wayan Dipta, dan lapangan-lapangab sekitarnya itu kita sudah ada agreement-nya,” pungkas Zainudin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Prabowo Setuju Pembentukan Dirjen Pesantren di Kemenag
- Sejarah Hari Santri 22 Oktober dan Fatwa Resolusi Jihad Hasyim Asyari
- Trump Soroti Logam Tanah Jarang, Fentanyl, Kedelai, dan Taiwan
- Isi Pidato Lengkap Prabowo di Sidang Satu Tahun Prabowo-Gibran
- Kemendagri Temukan Perbedaan Data Simpanan Pemda dan BI Rp18 Triliun
Advertisement

Bupati Halim Sebut Sampah Basah Hambat Kerja Mesin ITF Bawuran
Advertisement

Desa Wisata Adat Osing Kemiren Banyuwangi Masuk Jaringan Terbaik Dunia
Advertisement
Berita Populer
- Truk Mengerem Mendadak, 5 Motor Terlibat Kecelakaan Beruntun
- KPK Panggil Tukang Cukur Langganan Lukas Enembe Sebagai Saksi
- Seribu Penari Topeng Ireng Temanggung Beraksi di Lapangan Petarangan
- Wamen Ossy: Tanah dan Ruang Jadi Instrumen Pemerataan Kesejahteraan
- Wamen Ossy: Tanah dan Ruang Jadi Instrumen Pemerataan Kesejahteraan
- Prediksi Persib Bandung vs Selangor Malaysia Malam Ini: Pemain, H2H
- Meriahkan 16 Tahun Perjalanan, ZAP Fest 2025 Sapa Kota Yogyakarta
Advertisement
Advertisement