Advertisement
Penting! Begini Cara Menganti TV Analog Ke TV Digital

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA – Sudah sejak tanggal 1 Mei 2022, akses untuk TV analog di beberapa daerah akan dinonaktifkan secara bertaha[. Simak cara mengganti TV analog ke TV digital.
Hal tersebut sesuai kebijakan Kementrian Komunikasi dan Informatika (Kominfo). Program pertelevisian akan mengalami perpindahan yang sebelumnya menggunakan TV analog menjadi TV digital.
Advertisement
Setidaknya 38 dari 119 kabupaten dan kota di Jawa tidak lagi menikmati siaran TV analog sejak 30 April 2022. Rencana penghentian siaran TV analog dilakukan dalam tiga tahap. Tahap pertama 30 April 2022, tahap kedua 25 Agustus 2022, dan tahap ketiga 2 November 2022.
Seperti dilansir dari siarandigital.kominfo.go.id, TV digital merupakan siaran yang menggunakan modulasi sinyal digital dan sistem kompresi dengan kualitas gambar dan suara yang lebih jernih serta teknologi yang canggih.
BACA JUGA: Musim PPDB, Perpindahan Alamat Domisili Meningkat di Jogja
Selain itu, siaran TV digital adalah layanan Free to Air (FTA) atau gratis sehingga berbeda dengan siaran streaming yang menggunakan internet dan gawai.
Cara menjadikan TV analog mampu menangkap TV digital dengan menyediakan dua perangkat tambahan, STB DVB-2 dan antena digital.
STB atau set-top box adalah alat yang mengubah sinyal digital menjadi gambar dan suara untuk ditampilkan pada TV analog biasa. Sebuah set-top box kinerja hanya mengubah sinyal dan masih membutuhkan antena digital untuk menampilkan gambar dan suara.
Begini cara memindahkan dengan mudah TV Analog Ke TV Digital
- Siapkan STB DVB-T2 dan TV analog
- Pastikan STB bertipe DVB-T2, yang mendukung koneksi antena pada TV analog
- AV di TV
- Gunakan STB, AV1, AV2 atau AV khusus lainnya
- Nyalakan STB
- Tekan tombol menu pada remote STB
- Pilih menu Pencarian Saluran, lalu pilih Pencarian Otomatis
- Jika Anda memiliki saluran, klik "Simpan"
- Jika Anda ingin menikmati saluran digital lagi, pastikan TV dalam mode AV.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Demi Redam Ancaman Tarif Trump, Indonesia Hendak Beli Alutsista dari AS?
- Kebakaran Landa 12 Rumah di Gambir, Satu Orang Luka Bakar
- Guru Ngaji di Pondok Pesantren Tulungagung Ditangkap Polisi, Diduga Cabul kepada Santri
- Januari-Awal April 2025, KSPN Catat Ada 23.000 Pekerja Kena PHK
- LG Batal Investasi di Proyek Baterai Nikel RI
Advertisement

Libur Panjang Paskah, 21.400 Penumpang KA Jarak Jauh Tiba di Stasiun Daop 6 Yogyakarta
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Ratusan Tempat Pembuangan Sampah Terbuka di Indonesia Ditutup Paksa Pemerintah
- Guru Ngaji di Pondok Pesantren Tulungagung Ditangkap Polisi, Diduga Cabul kepada Santri
- Potensi Zakat dan Wakap Tinggi, Menang Ingin Bentuk Lembaga Pengelolaan Dana Umat
- Antrean Peti Kemas di Pelabuhan Tanjung Priok Ditarget Selesai pada Minggu
- Ridwan Kamil Resmi Laporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Kebakaran Landa 12 Rumah di Gambir, Satu Orang Luka Bakar
- Pemerintah Targetkan Kemiskinan Ekstrem Nol Persen pada 2026, Salah Satunya Lewat Sekolah Rakyat
Advertisement