Advertisement
Prakiraan Cuaca 19 Mei 2022: Jogja Hujan Disertai Petir
Foto ilustrasi. - Ist/Freepik
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA-Beberapa wilayah di DIY berpotensi hujan pada hari ini, Kamis (19/5/2022). Badan Meterologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) meminta warga untuk mengantisipasi hujan disertai petir.
Berdasarkan informasi yang diterima Harianjogja.com dari BMKG Jogja, kondisi cuaca di DIY secara umum pada pagi hari cenderung berawan.
Advertisement
Sementara untuk siang hingga sore hari berpotensi hujan sedang hingga lebat di Kota Jogja, Sleman, Bantul bagian utara, Kulonprogo bagian Utara, dan Gunungkidul bagian utara dan timur.
Untuk malam hari berpotensi hujan ringan di wilayah Kulonprogo bagian selatan, Bantul dan Gunungkidul bagian selatan. Jumat (20/5/2022) dini hari cuaca berawan.
Baca juga: Air Sudah Naik, Gelombang Tinggi & Banjir Rob Mengancam Pesisir di DIY
Gelombang laut di perairan selatan DIY diperkirakan masih sama dengan hari sebelumnya. Hari in gelombang masih tinggi dengan ukuran 2,5 meter hingga 4 meter.
Waspada potensi hujan sedang-lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Kota Jogja, Sleman dan Kulonprogo bagian utara serta waspadai gelombang tinggi di perairan selatan Yogyakarta," tulis BMKG.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : BMKG
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Kejahatan Jalanan Bantul, Pelajar SMK Terluka Disabet Clurit
Advertisement
Korea Selatan Perpanjang Bebas Biaya Visa hingga Juni 2026
Advertisement
Berita Populer
- Yusaku Yamadera Kagum Atmosfer Super League Bersama PSIM Jogja
- Babak I, Persita Unggul Telak 3-0 atas Persis Solo di Manahan
- PSIM Jogja vs Semen Padang, Laskar Mataram Unggul Sementara, Skor 1-0
- Bali United vs Arema FC, Duel Penentu Arah Musim
- Donald Trump Siapkan Investasi Miliaran Dolar untuk Minyak Venezuela
- Taklukan Semen Padang, PSIM Jogja Akhiri Paceklik Kemenangan
- Hujan Deras Picu Retakan Tanah, SDN Kokap di Kulonprogo Rawan Longsor
Advertisement
Advertisement



