Advertisement
Sepeda Motor Terbakar saat Bawa Jerami, diduga Api dari Knalpot
Ilustrasi. - Reuters
Advertisement
Harianjogja.com, GUNUNGKIDUL -- Sebuah sepeda motor terbakar saat membawa jerami untuk pakan ternak. Pasalnya, api diduga berasal dari percikan knalpot yang kemudian membakar jerami di atasnya.
Sebuah sepeda motor Supra X milik Rubiman, 45, warga Padukuhan Kelor, Desa Kemadang, Kecamatan Tanjungsari. Peristiwa tersebut terjadi di simpang tiga Padukuhan Watubelah, Desa Kemadang.
Advertisement
"Kejadiannya pada Senin [15/7/2019] pagi," kata Koordinator SAR Satlinmas Wilayah II Gunungkidul, Marjono, Senin (15/7/2019).
Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Motor yang terbakar berhasil dipadamkan oleh warga sekitar.
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Obat Pereda Nyeri Bisa Berdampak Buruk, Ini Penjelasannya
- Hari Pertama Operasi Zebra Progo 2025 di Bantul, 40 Pelanggar Ditilang
- Warga Jogja Kini Bisa Pesan Bight Gas 12 Kg via WA Milik Pertamina
- Masjid di Sleman Kirim Sukarelawan ke Cilacap dan Banjarnegara
- IKN Dapat Pujian dari Media Asing, Disebut Visioner
- Mafindo dan Google Latih Mahasiswa UMBY Hadapi Tantangan AI Kini
- Stop Simpan Sayuran Ini, Sebagian Bisa Berbahaya
Advertisement
Advertisement





