Advertisement
Sejumlah Fenomena Alam Aneh Terjadi di Turki Sebelum Gempa Mengguncang

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA— Beberapa fenomena alam aneh dikabarkan terjadi di Turki sekitar sepekan sebelum munculnya gempa magnitudo 7,9 yang menewaskan ribuan orang itu.
Dilansir dari laman Voxnews dan BBC, pada 20 Januari 2023, muncul fenomena awan tak lazim di Bursa, Turki.
Advertisement
Awan tersebut mirip UFO yang bergantung di atas awan dengan warna orange mencolok.
Awan tersebut berbentuk oval dan seperti memiliki lubang di tengahnya. Fenomena itu sempat terekam oleh beberapa warga yang menyaksikannya.
Video dan gambar awan yang tampak aneh itu telah menyebar ke seluruh dunia. Ratusan pengguna media sosial mengatakan bahwa awan tersebut terlihat seperti UFO. Namun, Layanan Meteorologi negara Turki dilaporkan menjelaskan bahwa fenomena langka itu hanyalah "awan lenticular".
Menurut The Guardian, awan lenticular dikenal karena penampilannya yang melengkung seperti piring terbang. Mereka biasanya ditemukan di ketinggian antara 2.000 dan 5.000 meter.
Selain itu, sesaat sebelum gempa, aktivitas burung yang sangat mencurigakan terlihat di area episentrum gempa.
Menurut video yang beredar di jaringan, terlihat sekawanan besar burung gagak, yang terbang dalam lintasan yang tidak teratur di langit, dan juga berkumpul bersama di beberapa pohon di kota.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Januari-Awal April 2025, KSPN Catat Ada 23.000 Pekerja Kena PHK
- LG Batal Investasi di Proyek Baterai Nikel RI
- PPATK: Perputaran Uang Transaksi Judi Online Bisa Capai Rp1.200 Triliun
- KPK Jelaskan Soal Motor Ridwan Kamil yang Disita dan Titip Rawat
- Berlaku 19 April 2025, Segini Tarif Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan
Advertisement

Polemik Bau Kandang, Warga Blokade Akses Rumah Peternak Babi di Bantul
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Menag Nasaruddin Umar Akan Bentuk Lembaga Pengelolaan Dana Umat, Ini Tugasnya
- Utang Pemerintah Indonesia Turun Jadi 27,2 Miliar Dolar Amerika AS di Februari 2025
- Presiden Prabowo Menyoroti Suap Hakim Pengadilan Capai Miliaran Rupiah di Sidang Korupsi Minyak Goreng
- Diduga Ada Penyusup, Sidang Hasto PDIP Ricuh
- BMKG Ungkap 5 Segmen Memicu Gempa Magnitudo 7,4 di Wilayah Sumatra Barat
- Penumpang Wanita Dikeluarkan dari Pesawat Karena Mengaku Bawa Bom, Ini Penjelasan Batik Air
- Hasan Nasbi Sering Blunder, Mensesneg Mengkonfirmasi Kini Jadi Jubir Presiden Prabowo
Advertisement