Telkom dan Transjakarta Kolaborasi Kembangkan Sistem Teknologi Informasi
Advertisement
Jakarta, 27 Januari 2023 - Sebagai upaya meningkatkan kolaborasi antara BUMN dan BUMD, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) berkolaborasi dengan PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) untuk meningkatkan layanan dengan teknologi informasi. Kolaborasi ini ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman yang dilakukan oleh PLT Direktur Enterprise and Business Service Telkom FM Venusiana R. dan Direktur Utama Transjakarta M. Kuncoro Wibowo yang berlangsung di Jakarta, Kamis (26/1).
Pada kesempatannya, Direktur Utama Transjakarta M. Kuncoro Wibowo menyampaikan bahwa, “Penandatanganan ini merupakan salah satu langkah awal bagi transformasi di Transjakarta khususnya di bidang teknologi informasi, mulai dari merancang aplikasi yang memudahkan pelanggan, mempersiapkan infrastruktur, hingga tim yang akan menjalankan,” ujarnya.
Advertisement
Menyambut baik kolaborasi ini, PLT Direktur Enterprise and Business Service Telkom FM Venusiana R. menyampaikan, “Telkom berkomitmen untuk berkolaborasi dengan Transjakarta mengembangkan tata kelola dan manajemen pelayanan serta pengembangan sumber daya manusia di bidang teknologi informasi. Sehingga kedepannya, proses operasional di Transjakarta dapat lebih efektif dan efisien,“ ungkap Venusiana.
Melalui kerjasama ini, diharapkan lebih mengoptimalkan perkembangan teknologi informasi di Transjakarta agar dapat membantu pencapaian target transformasi perusahaan yakni, berkurangnya angka kecelakaan serta meningkatkan pendapatan di luar tiket (Non Fare Box).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Terkait Pemulangan Mary Jane, Filipina Sebut Indonesia Tidak Minta Imbalan
- Polisi Tembak Polisi hingga Tewas di Solok, Polda Sumbar Dalami Motifnya
- Eks Bupati Biak Ditangkap Terkait Kasus Pelecehan Anak di Bawah Umur
- Profil dan Harta Kekayaan Setyo Budiyanto, Jenderal Polisi yang Jadi Ketua KPK Periode 2024-2029
- Pakar Hukum Pidana Nilai Penetapan Tersangka Tom Lembong Masih Prematur
Advertisement
Cek Cuaca di Jogja Sabtu 23 November 2024, Waspadai Potensi Hujan Petir di Kota Jogja
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Presiden Prabowo dan PM Inggris Sepakat Dukung Gencatan Senjata di Gaza
- RUU Tax Amnesty Tiba-tiba Masuk Prolegnas, Pengamat: Prioritas Saat Ini Justru RUU Perampasan Aset
- Bareskrim Polri Pulangkan DPO Judi Online Situs W88 dari Filipina
- KJRI Hamburg Jerman Resmi Melayani Permohonan Paspor Elektronik
- Koperasi Diminta Bergerak Ikut Bantu Pelaku UMKM dan Perangi Rentenir
- Pembangunan Kesehatan di Indonesia Berkembang, Hanya Saja Masih Menghadapi Kesenjangan dengan Negara Maju
- Berani ke Italia, Benjamin Netanyahu dan Yoav Gallant Bisa Ditangkap
Advertisement
Advertisement