Advertisement
Obat Oral Covid-19 Paxlovid Potensi Melawan Varian Omicron

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA – Obat oral atau minum untuk Covid-19 Paxlovid berdasarkan uji klinis berpotensi melawan Virus Corona varian Omicron.
Baru-baru ini, perusahaan farmasi Pfizer mengeluarkan hasil uji klinis Paxlovid, salah satunya untuk menguji kemampuan obat ini melawan varian Omicron.
Advertisement
DIkutip dari akun Instagram @adamprabata, Jumat (17/12/2021), berdasarkan hasil penelitian seca in vitro, bahwa Paxlovid memapu menghambat enzim yang penting untuk memperbanyak diri pada varian Omicron.
Oleh karena penelitian masih dilakukan secara in vitro, maka diperlukan penelitian lebih lanjut untuk mengetahui kemampuan yang sebenarnya dari Paxlovid melawan Omicron.
Di samping kabar baik potensi melawan Omicron, berikut hasil uji klinis Paxlovid:
1. Efektivitas untuk pasien risiko tinggi
Paxlovid memiliki efektivitas berkisar 88-89 persen menurunkan risiko rawat inap atau kematian akibat Covid-19.
Efektivitas tersebut ditemukan pada pasien dewasa, Covid-19 kategori ringan hingga sedang, tidak menjalani rawat inap, obat diminum dalam 5 hari sejak gejala muncul.
2. Efektivitas untuk pasien risiko sedang
Obat ini memiliki efektivitas 70 persen untuk pasien berisiko sedang. Persentase ini lebih rendah dibandingkan untuk pasien berisiko tinggi.
Efektivitas itu ditemukan pada pasien dewasa, Covid-19 ringan hingga sedang, tidak menjalani rawat inap, obat diminum dalam 5 hari sejak muncul gejala.
Adapun, cara kerja Paxlovid adalah dengan menghambat virus penyebab Covid-19 untuk memperbanyak diri dengan menghambat produksi enzim yang diperlukan untuk mereplikasi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Pemerintah Sebut Makan Bergizi Gratis Telah Menjangkau 5,58 Juta Orang
- Pemilu dan Pilkada Diputuskan Diadakan Terpisah, DPR Pertanyakan Posisi Mahkamah Konstitusi
- Terungkap, Mantan Wali Kota Semarang Mbak Ita Melarang Pegawai Bapenda Hindari Panggilan KPK
- Sidang Suap Mantan Wali Kota Semarang, Kepala Bapenda Setor Rp1,2 Miliar ke Mbak Ita
- Pasangan Gay di Lamongan Dicokok Polisi Karena Bikin Konten Pornografi di FB-MiChat
Advertisement

Perekrutan Guru dan Tenaga Kependidikan Sekolah Rakyat Harus Sesuai Domisili
Advertisement

Kampung Wisata Bisa Jadi Referensi Kunjungan Saat Liburan Sekolah
Advertisement
Berita Populer
- Paket Makan Bergizi Gratis Selama Liburan Sekolah, dari Roti, Telur, hingga Buah
- Iran Kirim Surat ke PBB, Minta AS dan Israel Tanggung Jawab atas Agresi
- Donald Trump Sebut Iran Punya 4 Situs Nuklir Utama
- Polda Lampung Tindak 693 kendaraan ODOL
- Guru Ngaji di Jaksel Cabuli 10 Santri Perempuan, Begini Modusnya
- Satgas Pangan Panggil Produsen 212 Merek Beras Nakal Hari Ini
- Langgar Hukum Internasional, Indonesia Kecam Serangan ke Iran
Advertisement
Advertisement