Advertisement
Siap-siap! Pengumuman SBMPTN 2021 Hari Ini! Jam?
Peserta mengikuti SBMPTN-UTBK di Universitas Negeri Padang, Senin. - Antara/Mutiara Ramadhani
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA - Hari ini, Senin (14/6/2021) menjadi waktu yang dinanti-nanti bagi para calon mahasiswa. Sebab, Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) akan mengumumkan SBMPTN 2021 hari ini pada pukul 15.00 WIB.
Hari ini akan menjadi hari yang paling dinanti oleh siswa dan peserta SBMPTN. Pengumuman akan disampaikan di laman resmi LTPMT di http://pengumuman-sbmptn.ltmpt.ac.id.
Advertisement
Para siswa atau peserta akan diminta memasukkan nomor peserta UTBK SBMPTN dan tanggal lahir sebelum melihat hasilnya.
Link pengumuman di atas juga menautkan 29 link dari perguruan tinggi negeri.
Jumlah pendaftar yang tercatat sebagai peserta SBMPTN 2021 menurut catatan LTMPT sekitar 700.000 orang.
Beberapa jam sebelum penutupan pendaftaran pada 2 April lalu, total terdata 775.810 peserta SBMPTN. Mereka terbagi dalam tiga kelompok ujian, yakni Saintek 336.056 orang atau 43,32 persen, Soshum 377.556 (48,67 %), dan Kelompok Campuran 62.198 (8,02%).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Tahun 2026, Pemkab Bantul Fokus Efisiensi, SDM, dan Digitalisasi
Advertisement
Favorit Nataru, KA Joglosemarkerto Angkut Puluhan Ribu Penumpang
Advertisement
Berita Populer
- Kemenhub Ramp Check 104 Ribu Kendaraan Selama Libur Nataru
- Harga Pangan Nasional: Cabai Rawit dan Telur Masih Tinggi
- Fondasi Jembatan di Jumantono Longsor, Akses Roda Empat Ditutup
- Bentrokan Saat Protes, Lima Orang Tewas di Iran
- Tiga Pemotor Tertimpa Pohon Tumbang di Mojolaban, 1 Orang Meninggal
- Polresta Sleman Selidiki Keributan Driver Ojol dan Jukir di Depok
- Pinus Pengger Dlingo Dilengkapi Glamping, Dorong Wisata Berkelanjutan
Advertisement
Advertisement



