Advertisement
Masyarakat yang Kontak Erat Almarhum Ustaz Tengku Zulkarnaen Diminta Melapor
Petugas medis bersiap memakai alat pelindung diri untuk memeriksa pasien suspect virus Corona. - Antara
Advertisement
Harianjogja.com, PEKANBARU — Satgas Covid-19 Riau mengimbau kepada masyarakat yang pernah kontak erat dengan almarhum Ustaz Tengku Zulkarnain dalam dua pekan terakhir, untuk melapor ke Puskesmas atau dinas kesehatan setempat.
Juru Bicara Satgas Covid-19 Provinsi Riau, dr Indra Yovi mengatakan hal ini dilakukan sebagai upaya untuk melakukan tracking (pelacakan), dan tracing (penelusuran).
Advertisement
"Tracing tentu dilakukan oleh dinas kesehatan kota kabupaten dan dibantu dinas kesehatan provinsi. Tracking dan traching siapa saja yang pernah kontak erat dengan almarhum," ujarnya Selasa (11/5/2021).
BACA JUGA : Ucapkan Bela Sungkawa untuk Ustaz Tengku Zulkarnain, Mahfud MD Malah Panen Cibiran
Dia mengimbau, kalau ada saudara-saudara yang kira-kira berkontak erat dengan ustaz dalam beberapa minggu sebelumnya, atau dua minggu sebelum beliau dirawat akibat positif Covid-19.
Kepada saudara dan masyarakat yang kontak erat ini dia meminta agar melaporkan diri dan memberikan kabar kepada Puskesmas dan dinas kesehatan terdekat, sebagai upaya tracking dan tracing oleh pihaknya.
Sebelumnya, almarhum Ustaz Tengku Zulkarnain mengembuskan nafas terakhir pada Senin, 10 Mei 2021 pukul 18.19 WIB. Pendakwah ini meninggal setelah diketahui positif covid-19 dan harus dirawat di Pekanbaru setelah mengikuti kegiatan safari dakwah di beberapa kabupaten dan kota di Riau.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- KPK Panggil Gus Alex sebagai Saksi Kasus Dugaan Korupsi Kuota Haji
- Jenazah Pilot ATR 42-500 Andy Dahananto Disambut Haru di Tigaraksa
- Tetangga Kenang Farhan, Copilot ATR yang Tewas di Bulusaraung
- Bulog Bakal Pakai Beras Premium untuk MBG dan Batalion TNI
- Tidak Boleh Tokoh Fiksi, Pekerjaan di KTP Diatur Ketat, Ini Daftarnya
Advertisement
Jadwal Lengkap KRL Jogja-Solo Selasa 27 Januari 2026, Tarif Rp8.000
Advertisement
Festival Lampion Dinosaurus Zigong Tarik Wisatawan ke Sichuan
Advertisement
Berita Populer
- Chelsea Tekuk Crystal Palace, Naik ke Empat Besar Premier League
- Jadwal Lengkap KRL Jogja-Solo Senin 26 Januari 2026
- Google Terapkan Judul AI Permanen di Discover, Clickbait Ditekan
- Aston Villa Akhiri Puasa 21 Tahun, Tumbangkan Newcastle 2-0
- 76 Tahun Imigrasi Indonesia, Dari Sejarah Panjang hingga Layanan
- Jadwal KA Bandara YIA Reguler dan Xpress Senin 26 Januari 2026
- Jadwal KA Prameks Jogja-Kutoarjo Hari Ini
Advertisement
Advertisement



