Advertisement

Bupati Situbondo Meninggal Dunia akibat Terinfeksi Covid-19

Newswire
Kamis, 26 November 2020 - 19:27 WIB
Budi Cahyana
Bupati Situbondo Meninggal Dunia akibat Terinfeksi Covid-19 Bupati Situbondo Dadang Wigiarto. - Antara

Advertisement

Harianjogja.com, SITUBONDO - Bupati Situbondo Dadang Wigiarto meninggal dunia karena terinfeksi Covid-19 di RSUD dr Abdoer Rahem Situbondo, Kamis (26/11/2020) sore.

"Kami mohon sambungan doa kepada seluruh masyarakat Situbondo, semoga beliau husnul khotimah," ujar Ketua DPRD Situbondo Edy Wahyudi saat dihubungi wartawan di Situbondo, Kamis.

Advertisement

BACA JUGA: Lahan Tergusur 1 Meter Persegi untuk Tol Jogja-Solo, Pria Ini Dapat Rp1 Juta

Bupati Situbondo dua periode ini dinyatakan positif terinfeksi Covid-19 dan menjalani perawatan medis sejak 24 November 2020.

"Memang benar, Pak Bupati positif terinfeksi Covid-19, saat ini dirawat di Ruang Wijaya Kusuma RSUD dr Abdoer Rahem," kata Sekretaris Daerah (Sekda) Pemkab Situbondo Syaifullah kepada wartawan di Situbondo, Rabu.

Ia menjelaskan Tim Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Situbondo telah melakukan sterilisasi Pendopo Kabupaten dan ruang kantor Bupati Dadang di Pemkab Situbondo.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber : Antara

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

alt

Jadwal Bus Damri dari Jogja-Bandara YIA, Bantul, Sleman dan Sekitarnya

Jogja
| Jum'at, 29 Maret 2024, 04:37 WIB

Advertisement

alt

Mengenal Pendopo Agung Kedhaton Ambarrukmo, Kediaman Sultan Hamengku Buwono VII

Wisata
| Senin, 25 Maret 2024, 20:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement