Advertisement
Jatuh Sakit, Buya Syafii Maarif Dirawat di PKU Muhammadiyah Gamping

Advertisement
Harianjogja.com, BANTUL—Tokoh Muhammadiyah Buya Syafii Maarif jatuh sakit dan diopname di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Gamping.
Sekretaris PP Muhammadiyah, Agung Danarto, melalui pesan Whatsapp kepada Harian Jogja mengatakan Buya Syafii masuk rumah sakit pada Rabu (24/7/2019).
Advertisement
Adapun Asisten Pribadi Buya Syafii, Erik Tauvani mengatakan Buya Syafii dibawa ke rumah sakit karena kencing darah. Ia belum mengetahui penyakit yang diderita Buya Syyafii karena hasil diagnosis belum keluar.
"Sudah dicek tinggal tunggu tapi sementara ya itu kencing darah ada kemungkinan batu di kantong kemih," kata Erik.
Dia mengatakan kondisi Buya Syafii saat ini sudah membaik dan sudah bisa bercanda. Namun, Buya Syafii harus istirahat total.
Erik tidak ikut mengantar Buya ke PKU Muhammadiyah Gamping karena posisi sedang di Jawa Timur. Ia langsung menelepon Buya dan menanyakan siapa yang mengantar.
“Dia jawab banyak orang baik di dunia ini, bilangnya begitu," ujar Erik.
Buya Syafii Maarif adalah mantan Ketua PP Muhammadiyah. Salah satu cendekiawan muslim ini kini juga aktif di Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
- Merapat ke Barisan Prabowo-Gibran, Khofifah: Resminya Januari Kawan-kawan!
- Asal-usul Unik Nama Umbul Susuhan di Ngawen Klaten, Konon dari Sarang Burung
- Petani di Semarang Jadi Korban Pembegalan, Motor Digondol & Kena Bacokan Sajam
- Koridor Gatsu & Kampung Kemlayan: Ruang Seni Mural yang Instagramable di Solo
Berita Pilihan
- Debat Capres-Cawapres Pemilu 2024, Ini Format Lengkapnya
- Kasus Covid-19 Melonjak di Beberapa Negara, Kementerian Kesehatan: Akibat Varian Baru
- Google Doodle Menampilkan Kapal Pinisi Indonesia, Ini Asal Sejarahnya
- Jumlah Perokok Anak di Indonesia Makin Banyak, IDAI Sebut Akibat Tuyul Nikotin
- Empat Anak Tewas di Jagakarsa, Polisi Temukan Pesan Bertuliskan "Puas Bunda, tx for All" di TKP
Advertisement

Ada APK di Dekat Kantor Pemerintahan & Sumbu Filosofi, Ini Kata Satpol PP Jogja
Advertisement

Cari Tempat Seru untuk Berkemah? Ini Rekomendasi Spot Camping di Gunungkidul
Advertisement
Berita Populer
- Buku Antologi Sudirman Said 'Bergerak dengan Kewajaran Dibedah 4 Guru Besar di Jogja
- Erick Thohir Komitmen Perangi Korupsi di Lingkungan BUMN
- 500.000 Warga di Gaza Terancam Kelaparan
- Masyarakat Perlu Segera Menolong Bila Menemukan Tanda KDRT, Ini Alasannya
- Bawaslu Kaji Laporan Dugaan Pelanggaran Kampanye oleh Komika di Acara Desak Anies
- Pengungsi Palestina Tak Miliki Tempat Berlindung di Rafah
- Seorang WNI Relawan MER-C Dievakuasi dari Gaza
Advertisement
Advertisement