Advertisement
Sandiaga: Saya Melamar di 10 Perusahaan, Ditolak oleh 20 Perusahaan

Advertisement
Harianjogja.com, SRAGEN – Sandiaga Uno mengaku pernah di-PHK dan 20 kali ditolak ketika melamar pekerjaan. Namun, penolakan itu mendorongnya mulai menjadi wirausahawan bersama dua temannya.
"Saat terjadi krismon [krisis moneter], saya pernah jadi pengangguran. Saya di-PHK dan melamar di 10 lowongan pekerjaan dan ditolak 20 perusahaan. Saking banyaknya perusahaan yang waktu itu dalam keadaan susah, belum melamar kerja tetapi sudah ditolak," tuturnya saat live streaming di acara Sragen YES (Sragen Young Enterpreneur Summit) 2019, Minggu (24/3/2019).
Advertisement
Menurut dia, setelah usahanya sempat pasang surut, akhirnya Sandiaga berhasil memiliki sekitar 28 perusahaan di seluruh Tanah Air dan membuka sebanyak 38.000 lapangan pekerjaan serta memberikan nilai tambah terhadap perekonomian Indonesia.
"Kemudian Tuhan menunjukkan kuasanya. Kini kami sudah membuka 38.000 pekerjaan dari perusahaan saya itu. Lebih dari 28 perusahaan sudah memberikan dampak bagi perekonomian bagi Indonesia," katanya.
Sandi optimistis dirinya melalui Oke Oce dapat membuka lapangan pekerjaan seluas-luasnya bagi masyarakat Indonesia yang masih menganggur.
"Lebih dari 102 UMKM yang bergabung di Festival Oke Oce. Perjalanan saya melakukan usaha, saya wujudkan menjadi Oke Oce," ujarnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Pembeli Beras SPHP Wajib Difoto, Ini Penjelasan dari Perum Bulog
- Sidang Korupsi Mbak Ita, Wakil Wali Kota Semarang Diperiksa
- Mantan CEO GoTo Andre Soelistyo Diperiksa Kejagung Terkait Dugaan Korupsi Chromebook
- Polisi Kerahkan 1.082 Personel Gabungan Amankan Aksi Unjuk Rasa di Sidang Hasto Kristiyanto
- Mulai 1 Juli 2026, Vietnam Larang Penggunaan Sepeda Motor Berbahan Bakar Fosil di Pusat Kota Hanoi
Advertisement

Jadwal KRl Jogja Solo Hari Ini Selasa 15 Juli 2025, Berangkat dari Stasiun Tugu, Lempuyangan, dan Maguwo
Advertisement
Tren Baru Libur Sekolah ke Jogja Mengarah ke Quality Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Tukin ASN DKI yang Telat di Hari Pertama Sekolah akan Dipotong
- Mulai 1 Juli 2026, Vietnam Larang Penggunaan Sepeda Motor Berbahan Bakar Fosil di Pusat Kota Hanoi
- Polisi Kerahkan 1.082 Personel Gabungan Amankan Aksi Unjuk Rasa di Sidang Hasto Kristiyanto
- Operasi Patuh 2025 Dimulai Hari Ini Hingga 27 Juli Mendatang, Berikut Jenis Pelanggaran dan Denda Tilangnya, Paling Tinggi Rp1 Juta
- Mensos Tegaskan Masa Orientasi Siswa Sekolah Rakyat Sekitar 15 Hari
- Mantan CEO GoTo Andre Soelistyo Diperiksa Kejagung Terkait Dugaan Korupsi Chromebook
- Sidang Korupsi Mbak Ita, Wakil Wali Kota Semarang Diperiksa
Advertisement
Advertisement