Advertisement
Dijadwalkan Bertemu SBY, Prabowo Pilih Tidur
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto. - Suara.com/Arga
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA- Bakal calon presiden Prabowo Subianto mengaku kelelahan setelah menjalani rangkain pendaftaran sebagai peserta Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 ke KPU.
Karenanya, ia memilih untuk istirahat dan tidur, Sabtu (11/8/2018). Prabowo mengatakan bahwa dirinya tidak akan bertemu dengan SBY hari ini.
Advertisement
"Enggak, beberapa hari lagi. Saya mau istirahat, enggak tidur-tidur," kata Prabowo saat meninggalkan kediamannya di Jalan Kertanegara, Jakarta Selatan, Jumat (11/8/2018) malam.
Untuk diketahui, rencana pertemuan itu disampaikan oleh Ketua Divisi Advokasi dan Hukum Demokrat Ferdinand Hutahaean di rumah SBY, Kuningan, Jakarta Selatan, Jumat (10/8/2018).
BACA JUGA
Ferdinand menjelaskan seharusnya pertemuan itu dilangsungkan pada Jumat.
Namun, pertemuan itu urung dilaksanakan lantaran SBY telah memiliki jadwal lain, yakni merayakan ulang tahun putra sulungnya Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang jatuh pada hari yang sama.
Oleh sebab itu, jadwal pertemuan itu diatur ulang menjadi hari, Sabtu (11/8/2018). Akan tetapi, Ferdinand belum mengetahui jam berapa pertemuan SBY dan Prabowo akan dilangsungkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : suara.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- KPK Belum Tahan Yaqut dan Gus Alex, Tunggu Proses Lengkap
- Yaqut Resmi Jadi Tersangka Kasus Kuota Haji, Segini Daftar Kekayaannya
- Bahlil: Tambang untuk Ormas Tetap Jalan Meski Diuji MK
- Ketegangan Baru: Uni Eropa Kritik Klaim Donald Trump atas Greenland
- Pencurian Baut Rel di Blitar Ancam Keselamatan Kereta
Advertisement
PMI DIY Galang Donasi Rp395 Juta Untuk Korban Banjir Sumatera
Advertisement
Destinasi Favorit Terbaru di Sleman, Tebing Breksi Geser HeHa Forest
Advertisement
Berita Populer
- Cegah Kecelakaan, Damkarmat Bersihkan Tumpahan Solar di Banguntapan
- Bruno Mars Umumkan Album Baru The Romantic Setelah 9 Tahun
- Lawson Indonesia Luncurkan Aplikasi MY LAWSON untuk Pelanggan
- Penembakan Agen Federal di Portland Picu Protes Tolak ICE
- Program JOYNUARY Honda Hadir di Jogja, Kedu, dan Banyumas
- OpenAI Perkenalkan ChatGPT Health, Bukan Pengganti Dokter
- Gudang Kosong di Kasihan Bantul Terbakar, Ini Kronologinya
Advertisement
Advertisement




