Advertisement
Gempa Terkini: Gempa Magnitudo 7,1 Guncang Keerom Papua

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA—Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan gempa berkekuatan magnitudo 7,1 mengguncang wilayah Keerom, Papua pada hari Sabtu (7/10/2023).
Pusat gempa berada 664 kilometer Keerom Papua dengan kedalaman sekitar 134 kilometer. BMKG menyebut bahwa informasi tersebut mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil.
Advertisement
BACA JUGA : Bantul Sempat Diguncang Gempa Tektonik Magnitudo 4,3
"Informasi bisa berubah seiring kelengkapan data," jelas BMKG sebagaimana dikutip dari akun X resminya.
Sampai berita ini diturunkan belum ada informasi terkait adanya korban akibat gempa tersebut. Sebelum gempa Keerom, BMKG juga melaporkan gempa magnitudo 6,9 di 1.530 kilometer wilayah Merauke, Papua.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Tersedia 10 Ribu Lowongan Kerja Tenaga Halal dengan Gaji hinggaRp10 Juta, Cek di Sini!
- Ini Profil Paus Fransiskus yang Wafat Setelah Berjuang Melawan Pneumonia Ganda
- Kasus Jemaah Haji Ilegal, Polri dan Imigrasi Didesak Segera Menindak Pelaku
- Lebih dari 84 Ribu Warga Afghanistan di Pakistan Dipulangkan
- Dugaan Pelecehan Seksual oleh Dokter di Malang, Polisi Cari Alat Bukti
Advertisement

Korwil Ngemplak Minta Keterangan Soal Seleksi O2SN Cabor Renang
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Lebih dari 84 Ribu Warga Afghanistan di Pakistan Dipulangkan
- Viral Banyak Siswa SMP Tidak Bisa Membaca, Pemerintah Diminta Berkolaborasi dengan Pihak Kompeten
- Kasus Jemaah Haji Ilegal, Polri dan Imigrasi Didesak Segera Menindak Pelaku
- Dua Juta Warga Palestina di Jalur Gaza Sepenuhnya Tergantung pada Bantuan Kemanusiaan
- Paskah 2025, Ini Pesan dari Paus Fransiskus
- Hari Kartini 2025, Seluruh Moda Transportasi di Ibu Kota Digratiskan untuk Perempuan
- KPK Periksa 2 Saksi dalam Kasus Korupsi Pemberian Fasilitas Kredit di LPEI
Advertisement