Advertisement
Perkiraan Cuaca DIY, Kamis 27 April 2023

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menginformasikan bahwa cuaca di wilayah DIY pada Kamis (27/4/2023) pagi dan siang hari cerah berawan. Sementara pada malam hari ada potensi hujan di beberapa titik.
Baca juga: Musim Penghujan di Jateng Datang Lebih Cepat
Advertisement
Berikut ini daftar lengkap prakiraan cuaca lengkap di lima kabupaten/kota di DIY yang dilansir dari laman BMKG:
1. Bantul
Pagi: cerah berawan
Siang: cerah berawan
Malam: hujan ringan
2. Sleman
Pagi: cerah berawan
Siang: hujan petir
Malam: berawan
3. Wates
Pagi: cerah berawan
Siang: cerah berawan
Malam: hujan ringan
4. Gunungkidul
Pagi: cerah berawan
Siang: cerah berawan
Malam: hujan ringan
5. Kota Jogja
Pagi: cerah berawan
Siang: hujan lebat
Malam: hujan ringan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Ombudsman RI DIY: Pengganti ASPD Jangan Dijadikan Indikator PPDB agar Siswa Tidak Terbebani
Advertisement

Siap-siap Gobyos! Ini Rekomendasi Warung Oseng Mercon di Jogja
Advertisement
Berita Populer
- Hasil Survei Y-Publica, 80,3% Puas Kinerja Jokowi
- Golkar dan Gerindra Dirumorkan Bakal Merapat ke Barisan Ganjar Pranowo
- Kementerian Keuangan Bantah Kritikan JK Soal Utang Negara, Ini 10 Faktanya
- Jangan Diam, Sandiaga Diminta Segera Respons Kasus Bule Langgar Etika di Bali
- Jaring Pemilih Pemula, Ganjar Mulai Dalami Karakter Gen Z
- Diresmikan 2 Juni, KRI Bung Karno Punya Persenjataan Lebih Lengkap
- Jual Beli Mobil Bekas L300 Nggak Pernah Rugi, Kini Banyak Dilirik Milenial
Advertisement
Advertisement