Advertisement
Dikritik Masyarakat lewat Tagar #NoViralNoJustice, Begini Reaksi Kapolri

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA --Masyarakat sering kali geram dengan kinerja lembaga kepolisian, sehingga muncul tagar #NoViralnoJustice atau #PercumaLaporPolisi.
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menanggapi sejumlah tagar yang mengkritisi kinerja aparat kepolisian.
Advertisement
Seperti diketahui, kinerja Polri memang banyak disorot belakangan ini karena dinilai terlalu reaktif dan kurang tanggap saat merepons laporan warga.
Tagar #NoViralnoJustice atau #PercumaLaporPolisi kemudian trending di berbagai laman atau saluran media sosial.
Listyo memaparkan bahwa munculnya tagar dan berbagai respons dari masyarakat perlu menjadi evaluasi jajaran kepolisian untuk memberikan pelayanan yang lebih baik.
"Saat ini muncul fenomena itu, jadi kalau tidak viral maka hukum tak berjalan," kata Listyo dikutip dari akun YouTube Divisi Humas Mabes Polri, Jumat (17/12/2021).
BACA JUGA: Status Gunung Semeru Dinaikkan Jadi Level Siaga
Mantan Kapolresta Solo itu menambahkan bahwa pihaknya akan terus melakukan evaluasi untuk memperbaiki bagian mana saja yang dianggap masih kurang. Evaluasi itu mencakup secara individu maupun secara manajemen.
"Kita harus terima semua persepsi sebagai bagian dari evaluasi," tegasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Ulang Tahun ke-90, Dalai Lama Ingin Hidup hingga 130 Tahun
- Kementerian HAM Menjadi Penjamin Pelaku Persekusi Retret, DPR Bertanya Alasannya
- Kementerian Sosial Pastikan Pembangunan 100 Sekolah Rakyat Dimulai September 2025
- KPK akan Pelajari Dokumen Terkait Kunjungan Istri Menteri UMKM ke Eropa
- Donald Trump Ingin Gelar UFC di Gedung Putih
Advertisement

Jadwal KRL Solo Jogja Hari Ini, Senin (7/7/2025), Naik dari Stasiun Palur, Jebres, Purwosari dan Solo Balapan
Advertisement

Jalur Hiking Merapi di Argobelah Klaten Kian Beragam dengan Panorama Menarik
Advertisement
Berita Populer
- Nurmala Kartini Sjahrir, Adik Luhut yang Diunggulkan jadi Dubes Indonesia di Jepang, Berikut Profilnya
- Sekolah Rakyat Dibangun Mulai September 2025, Dilengkapi Dapur dan Asrama
- 29 Penumpang Belum Ditemukan, Manajemen KMP Tunu Pratama Jaya Minta Maaf
- DPR RI Bentuk Tim Supervisi Penulisan Ulang Sejarah
- Kemensos: Anak Jalanan Jadi Target Utama Ikuti Sekolah Rakyat
- Banjir di DKI Jakarta Rendam 51 RT
- Kementerian PKP Siapkan Rp43,6 Trilun untuk Merenovasi 2 Juta Rumah Tak Layak Huni
Advertisement
Advertisement