Advertisement
Gempa Magnitudo 5,1 Guncang Jember, Tak Berpotensi Tsunami
Ilustrasi seismograf. Alat ini merupakat perangkat yang mengukur dan mencatat gempa bumi. - Antara
Advertisement
Harianjogja.com, JAWA TIMUR - Gempa dengan magnitudo 5,1 mengguncang wilayah Jember, Jawa Timur, Kamis (16/12/2021).
Berdasarkan keterangan dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa tersebut terjadi pada pukul 06.01 WIB.
Advertisement
Adapun lokasi gempa berada di koordinat 8.55 LS,113.49 BT atau tepatnya berada di 42 km barat daya Jember dengan kedalaman 10 km.
Meski demikian, BMKG memastikan gempa tersebut tak berpotensi menimbulkan tsunami.
Gempa tersebut juga dirasakan di sejumlah daerah, antara lainĀ Denpasar, Kuta, Legian, Banyuwangi, Jimbaran, Puger, Karangkates, Lumajang hingga Bondowoso.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Kasus Ledakan SMAN 72, Gibran Ingatkan Soal Mental Anak
- Kasus Gus Elham, Kemenag Tegas Soal Moralitas Pemuka Agama
- Gunungkidul Jadi Percontohan Vaksinasi Heksavalen Bayi
- Menjadi Pahlawan Literasi dengan Picture Book
- Hampir Separuh Kasus Keracunan Pangan di Indonesia Akibat MBG
- Dua Latihan Efektif Jaga Kesehatan Jantung dan Kebugaran
- Korupsi Monumen Reog, KPK Geledah Mobil Kepala Disbudparpora Ponorogo
Advertisement
Advertisement





