Advertisement
Jelang 1 Desember, TNI & Polri Diminta Jaga Papua

Advertisement
Harianjogja.com, JAYAPURA - TNI dan Polri diminta untuk terus menjaga keamanan di Papua agar tetap kondusif hingga peringatan 1 Desember. Sebab setiap 1 Desember diperingati sebagai Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Pembebasa Nasional Organisai Papua Merdeka atau TPN-OPM.
"Menjelang Desember diharapkan TNI-Polri dapat menjaga kondusifitas guna memastikan Papua tetap aman," ujar Ketua Komisi I DPR RI Meutya Hafid di Jayapura, Sabtu (9/11/2019).
Advertisement
Meutya mengatakan kondisi Papua saat ini masih aman. Ia berharap situasi seperti ini dapat tetap terjaga kondusifitasnya dengan berbagai cara yang bisa dilakukan.
Dikatakan, dalam pertemuan yang berlangsung dii Makodam XVII Cenderawasih, Jumat malam (8/11) Kasdam XVII Cenderawasih sudah memaparkan dan melaporkan tentang kondisi di Papua.
"Laporan yang disampaikan Kasdam membuat kami cukup tenang," ucap politisi Golkar tersebut.
Terkait masalah penegakan hukum, Komisi I DPR RI juga mendorong dilakukannya pendekatan dialogis dengan berbagai kelompok di Papua, kata Meutya.
Sementara Kasdam XVII Cenderawasih Brigjen TNI Irham Waroihan secara terpisah mengatakan situasi keamanan di Papua secara keseluruhan kondusif dan berharap tetap dapat terjaga
.
"Secara keseluruhan saat ini kondusif dan berharap tetap dapat terjaga," ujar Brigjen TNI Irham berharap.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : suara.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Israel Kembali Bangun Permukiman Ilegal di Tepi Barat, Sebanayk 2.339 Unit
- Polisi Tangkap Sejumlah Orang Mengaku Wartawan yang Memeras Warga
- Kemenag Imbau Masyarakat Cek Arah Kiblat Secara Mandiri pada 15-16 Juli 2025
- Selama 2024 LPSK Menerima 10.217 Pemohon Saksi dan Korban Pidana
- Hasil Pemeriksaan Kecelakaan Pesawat Udara Air India, Kedua Mesin Mati di Udara Setelah Lepas Landas
Advertisement

26 Pembuang Sampah Liar di Bantul yang Terekam CCTV Belum Ditindak, Ini Alasannya
Advertisement
Tren Baru Libur Sekolah ke Jogja Mengarah ke Quality Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Satgas Pangan Polri Tindaklanjuti Laporan Dugaan 212 Produsen Beras Nakal, Empat Orang Diperiksa
- Pentagon Akui Rudal Iran Menghantam Pangkalan Udara Al Udeid milik AS di Qatar
- Wacana Pemberangkatan Jemaah Haji Menggunakan Kapal Laut Ditolak BP Haji
- Penerima Bansos Bermain Judol, Cak Imin Tegaskan Akan Ada Sanksi Tegas
- Kecelakaan KMP Tunu Pratama, Nelayan Temukan Satu Jenazah Diduga Penumpang
- Selama 2024 LPSK Menerima 10.217 Pemohon Saksi dan Korban Pidana
- Tim SAR Temukan Bangkai Kapal Tunu dalam Posisi Terbalik di Dasar Laut Selat Bali
Advertisement
Advertisement