Advertisement
Trump Delegasikan Menteri Transportasi AS untuk Hadiri Pelantikan Jokowi
Presiden Amerika Serikat Donald Trump. - REUTERS
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA--Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengirim utusan untuk menghadiri Pelantikan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) di Jakarta, 20 Oktober mendatang.
Menurut keterangan tertulis Kedutaan Besar AS di Jakarta, Sabtu, Presiden Trump telah mengumumkan perwakilan pemerintah AS yakni Menteri Transportasi Elaine L Chao untuk hadir dalam upacara pelantikan Presiden Jokowi untuk periode 2019-2024.
Advertisement
Upacara pelantikan tersebut akan dilaksanakan di Gedung Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), Senayan, Jakarta, 20 Oktober 2019. Dalam acara tersebut, Menteri Chao juga akan didampingi oleh Duta Besar AS untuk Indonesia Joseph R Donovan Jr.
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Trump Pertimbangkan Jual Jet Tempur F-35 ke Turki, Israel Waspada
- Trump Klaim 95 Persen Rencana Damai Rusia-Ukraina Telah Disepakati
- 46.207 Penumpang Tinggalkan Jakarta dengan Kereta Api Hari Ini
- Ratusan Warga Terdampak Banjir Bandang Kalimantan Selatan
- Kunjungan ke IKN Tembus 36.700 Orang saat Libur Natal 2025
Advertisement
Advertisement
Musim Liburan, Wisata Jip Merapi Diserbu hingga 20 Ribu Orang
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal Lengkap KRL Solo-Jogja Rabu 31 Desember 2025
- Cuaca Jogja Akhir Tahun Ini, Siang Hujan Sore Berpotensi Petir
- Jadwal Lengkap KA Bandara YIA Rabu 31 Desember 2025
- Lengkap, Ini 15 Jalur Trans Jogja dan Tarif Terbarunya
- Jadwal Bus KSPN Sinar Jaya Jogja ke Pantai Parangtritis dan Baron
- Arsenal Libas Aston Villa 4-1, Kokoh di Puncak Klasemen Liga Inggris
- Lengkap! Ucapan Tahun Baru 2026 Bahasa Inggris dan Artinya
Advertisement
Advertisement




