Advertisement
Kabut Asap, Penerbangan di Balikpapan Masih Lumpuh

Advertisement
Harianjogja.com, BALIKPAPAN—Aktivitas penerbangan dari dan menuju Balikpapan lumpuh total akibat kabut asap pada Minggu (15/9/2019).
PT Angkasa Pura I, sebagai operator bandara Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan melaporkan bahwa seluruh 20 jadwalpenerbangan dari dan menuju Balikpapan mengalami pembatalan.
Advertisement
Kondisi itu dengan mempertimbangkan cuaca akibat kabut asap. Hampir separuh atau 10 jadwalpenerbangan yang batal berasal dari Maskapai Wings Air.
Berdasarkan data AP I, jadwal penerbangan pada Minggu (15/9/2019) terpantau lebih sedikit dengan jumlah total 24 penerbangan dibandingkan pada Sabtu (14/9/2019) sebanyak 37 penerbangan.
Andanina Megasari, Communication and Legal SectionHead Angkasa Pura I mengatakan bahwa selain 20 penerbangan dari dan menujuBalikpapan, terdapat 4 penerbangan dengan rute dialihkan ke bandara alternatif.
Dia menyebutkan penerbangan dari Jakarta menujuTarakan oleh Lion Air dengan kode JT626 mengalami pengalihan ke RONBalikpapan.
Selain itu, penerbangan dari Jakarta menuju Palangkaraya oleh maskapai Garuda Airlines dengan kode GA550 mengalami pengalihan denganpenumpang diturunkan ke terminal. S
Selain itu, penerbangan dari Jakarta ke Samarindadengan maskapai Batik air serta kode penerbangan ID7281 juga dilakukanpengalihan.
Sebanyak 167 penumpang diturunkan ke terminal. Adapun 94 penumpangturundi Balikpapan dan melanjutkan perjalanan darat dengan biaya sendiri.
“Begitupun dengan penerbangan dari Surabaya menujuSamarinda dengan kode JT666 Lion Air dialihkanke Balikpapan dan melanjutkan perjalanan darat ke Samarinda dengan biayasendiri,” jelasnya Minggu (15/9/2019).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Jelang Libur Waisak, 368.470 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek
- Menteri HAM Natalius Pigai Menilai Bagus Rencana Gubernur Jabar Mengirim Siswa Nakal ke Barak Militer
- Satgas Koperasi Merah Putih Resmi Dibentuk, Zulkifli Hasan Jabat Ketua
- Selain GBK, Hotel Sultan hingga TMII Juga Bakal Dikelola Danantara
- Puluhan Warga Badui Digigit Ular Berbisa, 2 Meninggal Dunia
Advertisement
Advertisement

Amerika Serikat Keluarkan Peringatan Perjalanan untuk Warganya ke Indonesia, Hati-Hati Terorisme dan Bencana Alam
Advertisement
Berita Populer
- Kemenkopolkam: Berantas Premanisme Berkedok Ormas Lewat Penindakan Hukum
- Viral Pengamen Rusak Bus Primajasa, 1 Pelaku Diringkus dan 1 Orang Buron
- Sekjen PBB Sambut Positif Gencatan Senjata India-Pakistan
- Ratusan Preman Ditangkap dalam Operasi Serentak di Jawa Tengah
- 2.113 Jemaah Calon Haji Tiba di Madinah
- Sektor Pariwisata Jadi Daya Ungkit Pertumbuhan Ekonomi Jateng
- Libur Panjang Waisak: Tol Trans Jawa Ramai Lancar
Advertisement