Advertisement
Polsek Muaro Sebo Diserang, Ini Kronologinya
Ilustrasi senjata tajam. - JIBI
Advertisement
Harianjogja.com, JAMBI-Polsek Muaro Sebo diserang pria bersamurai pada Selasa (22/5/2018) siang.
Kapolda Jambi Brigjen Pol Muchlis menjelaskan, kronologi penyerangan yang dilakukan pelaku berinisial AS di Polsek Muaro Sebo, Kabupaten Muarojambi.
Advertisement
Dalam keterangannya usai meninjau Polsek Muaro Sebo, Kabupaten Muarojambi Selasa (22/5/2018) sore, kejadian terjadi sekitar pukul 14.30. Pelaku seorang diri mendadak masuk dan membawa parang. Ia menyerang dua petugas yang sedang bertugas.
Penyerangan itu menyebabkan leher dan lengan petugas terluka dan saat ini dirawat di Rumah Sakit Bhayangkara.
“Apakah terkait dengan aksi teroris yang heboh saat ini? Kita belum bisa memastikan. Sampai saat ini kita anggap sebagai orang yang tak dikenal dan masih dilakukan pemeriksaan,” katanya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Jamberita.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Dokter Peringatkan Risiko Penyakit Pekerja Lapangan Saat Banjir
- Sejumlah Negara di Eropa Imbau Warganya Tinggalkan Iran karena Protes
- Syafiq Ridhan Ali, Korban Hilang Gunung Slamet Ditemukan Meninggal
- KLH Siapkan Gugatan Triliunan Perusahaan Pemicu Banjir Sumatera
- Anwar Ibrahim Umumkan Malaysia Ikut Misi Kemanusiaan Gaza
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- PSIM Jogja Tutup Paruh Musim di 6 Besar, Siap Tancap Gas
- Sadar Konservasi, Warga Ngemplak Serahkan Elang Jawa ke BKSDA
- Timnas Bulgaria Siap Tantang Timnas Indonesia
- Dukung Program 3 Juta Rumah, DIY Rehab 438 RTLH pada 2026
- Balita Tewas dalam Mesin Cuci di Jepang, Ayah Ditangkap
- Pantai Sepanjang Ditata, Pandan Laut hingga Cemara Ditanam
- YIA Siap Tambah Penerbangan, Rute Bandung Aktif Februari
Advertisement
Advertisement





