Advertisement
Civitas Akademika UGM Berikan Penghormatan Terakhir kepada Jenazah Prof. Damardjati

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA – Wafatnya Guru besar Filsafat UGM, Prof. Damardjati Supadjar meninggalkan luka yang dalam. Sang pemikir itu menghembuskan nafas diusia 72 akibat sakit.
Kalangan akademisi Indonesia pun berduka dengan kepulangan Prof. Damardjati. "Almarhum merupakan ilmuan yang handal. Menginspirasi metodologi ilmu filsafat, tidak hanya logita tetapi rasa dalam metodologi tersebut. Beliau mengembangkan filsafat khas Indonesia," ujar Rektor UGM Prof Pratikno disela pelepasan jenazah di Balairung UGM, Selasa (18/2/2014).
Advertisement
Beliau, kata Pratikno, mengingatkan UGM dan masyarakat terhadap Pancasila. Beliau dapat penghargaan Satya Lencana atas pengabdian selama ini.
"Marilah kita berdoa, semoga Allah mengampuni almarhum serta mendapatkan tempat yang paling mulia di sisiNya, amin. Terima kasih atas doanya," tutup Pratikno.
Sekadar diketahui, Damar, demikian sapaan akrabnya, meninggal pada Senin (17/2/2014) pukul 17.05 WIB. Menurut rencana, jenazah akan dimakankan di pemakaman keluarga di Losari, Grabag, Magelang tempat kelahiran Damar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Jelang Libur Waisak, 368.470 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek
- Menteri HAM Natalius Pigai Menilai Bagus Rencana Gubernur Jabar Mengirim Siswa Nakal ke Barak Militer
- Satgas Koperasi Merah Putih Resmi Dibentuk, Zulkifli Hasan Jabat Ketua
- Selain GBK, Hotel Sultan hingga TMII Juga Bakal Dikelola Danantara
- Puluhan Warga Badui Digigit Ular Berbisa, 2 Meninggal Dunia
Advertisement

Tanah Tutupan di Bantul Sudah Bersertifikat, Warga Tuntut Ganti Rugi JJLS
Advertisement

Amerika Serikat Keluarkan Peringatan Perjalanan untuk Warganya ke Indonesia, Hati-Hati Terorisme dan Bencana Alam
Advertisement
Berita Populer
- Gencatan Senjata India dan Pakistan Resmi Dimulai
- Polisi Turunkan Paksa Atribut Bendera dan Spanduk Ormas
- Stok Beras Capai 3,6 Juta Ton, Pemerintah Akan Bangun 25 Ribu Gudang Darurat
- Kemenkopolkam: Berantas Premanisme Berkedok Ormas Lewat Penindakan Hukum
- Viral Pengamen Rusak Bus Primajasa, 1 Pelaku Diringkus dan 1 Orang Buron
- Sekjen PBB Sambut Positif Gencatan Senjata India-Pakistan
- Ratusan Preman Ditangkap dalam Operasi Serentak di Jawa Tengah
Advertisement