Advertisement
Gempa Magnitudo 5,5 Guncang Kepulauan Tanimbar
Dampak gempa bumi - Ilustrasi - Freepik
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Gempa berkekuatan magnitude 5,5 mengguncang Kepulauan Tanimbar, Provinsi Maluku pada Selasa (27/9/2023) malam. BMKG merilis gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.
Berdasarkan data BMKG, gempa tersebut terjadi pada pukul 23.55 WIB Selasa (27/6/2023) di kedalaman 123 kilometer sebelah barat laut Kepulauan Tanimbar.
Advertisement
#Gempa Mag:5.5, 27-Jun-23 23:55:17 WIB, Lok:7.35 LS,130.22 BT (139 km BaratLaut TANIBAR), Kedlmn:123 Km, tdk berpotensi tsunami #BMKG pic.twitter.com/uQ4XtZEQmo
— BMKG (@infoBMKG) June 27, 2023
“#Gempa Mag:5.5, 27-Jun-23 23:55:17 WIB, Lok:7.35 LS,130.22 BT (139 km BaratLaut TANIBAR), Kedlmn:123 Km, tdk berpotensi tsunami #BMKG,” demikian tulis akun twitter @infoBMKG.
BMKG memastikan gempa tersebut tidak berpotensi tsunami. Akan tetapi masyarakat tetap diimbau untuk berhatr-hati terhadap kemungkinan terjadi gempa susulan.
“BMKG menyarakan agar masyarakat berhati-hati terhadap gempabumi susulan yang mungkin terjadi,” katanya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- IAGI Ungkap Dua Penyebab Dugaan Sinkhole di Limapuluh Kota
- Indonesia Larang Impor Daging Babi dari Spanyol akibat Wabah ASF
- Bareskrim Selidiki Dugaan Kejahatan Lingkungan di Banjir Bandang Aceh
- Kim Jong Un Klaim Uji Rudal Hipersonik Respons Situasi Global
- Venezuela Bergejolak Usai Maduro Ditangkap Pasukan AS
Advertisement
Advertisement
Jadi Primadona, Umbul Pelem Klaten Raup Omzet Miliaran Sepanjang 2025
Advertisement
Berita Populer
- Lagu Viral Tak Diberi Tulang Lagi Disebut Hoaks AI oleh Kuburan
- Jadwal KRL Jogja Solo, Selasa 6 Januari 2026
- Jadwal SIM Keliling Gunungkidul, Selasa 6 Januari 2026
- Aturan Baru Visa AS 2026, 13 Negara Wajib Jaminan Rp235 Juta
- Apple Fokus AI di iOS 27, iPhone Lipat Disiapkan 2027
- Ujian Berat Jafar/Felisha di Hari Pembuka Malaysia Open 2026
- Top Ten News Harianjogja.com pada Selasa 6 Januari 2026
Advertisement
Advertisement




