Advertisement
SBY Kirimkan Karangan Bunga Ucapan Selamat untuk Kaesang Pangarep dan Erina Gudono
Karangan Bunga dari SBY dan AHY - JIBI/Kurniawan
Advertisement
Harianjogja.com, SOLO—Presiden ke enam RI yang juga Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), mengirimkan karangan bunga ucapan selamat untuk Kaesang Pangarep dan Erina Gudono.
BACA JUGA: Sah! Kaesang Pangarep dan Erina Gudono Resmi Menjadi Suami Istri
Advertisement
Pantauan Solopos.com-jaringan Harianjogja.com, karangan bunga itu dipajang di pinggir Jl Ronggowarsito tepatnya di depan Pura Mangkunegaran Solo, Minggu (11/12/2022) pagi.
Karangan bunga dari SBY dan AHY berwarna dominan biru dengan lambang Partai Demokrat di salah satu bagiannya.Karangan bunga Prabowo
Karangan bunga tersebut disandarkan di tembok atau pagar Pura Mangkunegaran, berderet atau berjajar dengan karangan bunga lain. Pada Minggu pagi karangan bunga dari para tokoh dan pejabat telah memenuhi sekeliling pagar atau tembok Pura Mangkunegaran.
Ada juga karangan bunga dari pasangan artis yang juga bos Rans Entertainment, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Karangan bunga mereka diletakkan di tembok atau pagar barat Pura Mangkunegaran. Karangan bunga mereka cukup besar.
Juru bicara pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono, Gibran Rakabuming Raka, saat diwawancara sebelumnya mengungkapkan SBY dan AHY adalah salah dua dari ribuan tamu undangan, yang diundang untuk menghadiri pernikahan Kaesang.
Menurut Gibran, selain SBY dan AHY, ada banyak tokoh nasional yang diundang ke tasyakuran pernikahan Kaesang. “Pak Amien Rais, Pak SBY, Pak Anies, Mas Ibas, juga Mas AHY, dapat undangan,” ujar Gibran melalui pesan WhatApp (WA), Sabtu (10/12/2022).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Solopos
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Trump Pertimbangkan Jual Jet Tempur F-35 ke Turki, Israel Waspada
- Trump Klaim 95 Persen Rencana Damai Rusia-Ukraina Telah Disepakati
- 46.207 Penumpang Tinggalkan Jakarta dengan Kereta Api Hari Ini
- Ratusan Warga Terdampak Banjir Bandang Kalimantan Selatan
- Kunjungan ke IKN Tembus 36.700 Orang saat Libur Natal 2025
Advertisement
Malioboro Padat di Malam Tahun Baru 2026 Meski Tanpa Kembang Api
Advertisement
Musim Liburan, Wisata Jip Merapi Diserbu hingga 20 Ribu Orang
Advertisement
Berita Populer
- Arsenal Libas Aston Villa 4-1, Kokoh di Puncak Klasemen Liga Inggris
- Lengkap! Ucapan Tahun Baru 2026 Bahasa Inggris dan Artinya
- Manchester United Gagal Menang di Old Trafford, Wolves Tahan 1-1
- Libur Nataru, Kunjungan Mal di DIY Naik 20 Persen, Ini Pemicunya
- Chelsea Ditahan Bournemouth, Gagal Tembus Empat Besar
- Pemda DIY Perkuat Sosialisasi Coretax untuk ASN dan Wajib Pajak
- Update Harga Emas Hari Ini: UBS dan Galeri24 Merosot, Antam Stagnan
Advertisement
Advertisement



