Advertisement
Polri Pastikan Ekshumasi Jenazah Brigadir J Akan Dilakukan Rabu Pekan Depan

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA - Direktur Tindak Pidana Umum (Dirtikpidum) Polri Brigjen Andi Rian Djajadi menyampaikan bahwa ekshumasi jenazah Brigadir J akan dilakukan pada Rabu, 27 Juli 2022 di Jambi.
Tindakan tersebut merupakan permintaan kuasa hukum keluarga korban yang belakangan menemukan banyak fakta baru.
Advertisement
“Kemarin penyidik beserta dengan perhimpunan baru dengan dokter forensik melakukan pertemuan dengan pihak keluarga secara virtual karena kuasa hukum dan keluarga ada di Jambi. Kemudian kami sepakat untuk dilakukan ekshumasi hari Rabu [27/7/2022],” turur Andi di bilangan Duren Tiga, Jakarta, Sabtu (23/7/2022).
Andi menambahkan bahwa dalam pengambilan keputusan itu, Polri telah melakukan pertemuan dengan sejumlah ahli forensik dari beberapa universitas, selain pihak keluarga Brigadri J.
BACA JUGA: Jokowi Minta Konversi Motor dan Kompor Tenaga Listrik Dipercepat
Sebelumnya, Polri menyetujui autopsi ulang terhadap jenazah Brigadir J setelah pihak keluarga, melalui kuasa hukumnya, mengajukan permintaan.
Ketua harian Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) Benny Mamoto mengungkapkan bahwa permintaan keluarga Brigadir J sudah disetuji dan tinggal menunggu waktunya untuk dilakukan.
“Karena tadi untuk jawab keraguan atas autopsi yang dilakukan, maka permintaan untuk autopsi ulang sudah disetujui dan akan diatur waktu pelaksanaannya,” tutur Benny di Bareskrim, dikutip Kamis (21/7/2022).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis.com
Berita Lainnya
- Sabtu Besok! UTP Menggelar Prosesi Wisuda Ahli Madya Pertama di GOR Plesungan
- Ini Upaya dan Inovasi Kampus UTP agar Lulusannya Mudah Dapat Pekerjaan
- Timnas Kalah dari Taiwan: Indra Sjafri Sangat Kecewa, Sebelumnya Yakin Menang
- Waduk Pondok Mengering, Ribuan Hektare Sawah di Ngawi Terancam Gagal Panen
Berita Pilihan
- Cerita Soebronto Laras dan Kecintaannya pada Otomotif
- Soebronto Laras Meninggal Dunia, Ini Sepak Terjang Tokoh Otomotif Nasional
- Nasabah Diteror DC AdaKami hingga Bunuh Diri, Berikut Sikap OJK
- Diintimidasi Alat Negara, Anies Sebut Taipan Takut Bantu Dirinya
- Dikaitkan Kasus Rempang Eco City, Ini Perjalanan Karier Konglomerat Tomy Winata
Advertisement

Terdakwa Korupsi SMP 1 Wates Bacakan Pembelaan 3 Lembar di Persidangan
Advertisement

Wisata Jogja Dekat Malioboro: Ada Pameran, Museum Vredeburg Buka Sampai Malam Akhir Pekan Ini
Advertisement
Berita Populer
- Tegas Jalankan Program Subsidi Tepat BBM MyPertamina, SPBU di Sleman Dapat Penghargaan
- Kemenparekraf Salurkan Bantuan Pengembangan bagi 18 Desa Wisata di 11 Provinsi
- Isu Prabowo Cekik Wamentan, Pelaku Penyebar Hoax Dilaporkan ke Bareskrim Hari ini
- Heboh Isu Kaesang Jadi Kader, Begini Respons PSI
- Cerita Soebronto Laras dan Kecintaannya pada Otomotif
- Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 via Portal SSCASN BKN Resmi Dibuka, Berikut Jadwalnya
- Kejagung Periksa Pegawai Kemenko Perekonomian Terkait Dugaan Korupsi Dana Sawit Biodiesel
Advertisement
Advertisement