Advertisement
Prediksi Cuaca: Sebagian Wilayah Indonesia Berpotensi Hujan Sedang hingga Lebat
Ilustrasi hujan lebat. - Reuters
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA--Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini akan adanya potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat terjadi di sebagian wilayah di Indonesia pada Senin (25/10/2021).
Potensi hujan sedang hingga lebat disertai kilat/petir dan angin kencang diprakirakan erjadi di Aceh, Bangka Belitung, Banten, Bengkulu, Jambi, Jawa Barat, Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Lampung, dan Maluku.
Advertisement
Kemudian hujan sedang hingga lebat berpotensi juga terjadi di Nusa Tenggara Timur (NTT), Papua Barat, Riau, Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sumatera Barat, dan Sumatera Selatan. Sementara di Nusa Tenggara Barat (NTB) berpotensi hujan disertai angin kencang.
Selain itu BMKG juga memperingatkan agar mewaspadai tinggi gelombang hingga 2 meter di Selat Lombok bagian utara dan selatan, Selat Alas bagian selatan, Samudera Hindia Selatan NTB dan Selat Sape bagian selatan.
Sedangkan di wilayah DKI Jakarta diprakirakan hujan turun berdurasi singkat di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur pada sore hari.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Program Makan Bergizi di Sleman Belum Sasar Lansia dan Difabel
Advertisement
5 Air Terjun Terindah dari Jawa hingga Sumatra, Pesonanya Bikin Takjub
Advertisement
Berita Populer
- Tomat Kaya Kalium Bantu Atasi Tekanan Darah
- Kasus Penipuan Digital di DIY Melonjak, OJK: Kerugian Rp129 Miliar
- Sleman Gelar Geosembada Award untuk Perangkat Daerah Terbaik
- Piala Dunia U-17, Brasil Matangkan Taktik Jelang Hadapi Indonesia
- Dr. Raden Stevanus : Judol Ancaman Sosial Digital yang Nyata di DIY
- Cadangan Devisa RI Naik Jadi 149,9 Miliar Dolar AS
- Fakta Unik Kota Mawsynram, Tempat Terbasah di Planet Bumi
Advertisement
Advertisement



