Advertisement
Apresiasi Petugas Medis, Warga Inggris Bertepuk Tangan
Bertepuk tangan untuk tenaga medis. - Antara Foto.
Advertisement
Harianjogja.com, LONDON--Warga Inggris berdiri di depan pintu dan balkon pada Kamis guna menunjukkan apresiasi mereka untuk para pekerja medis di garda depan krisis virus corona, dalam peristiwa yang tampaknya menjadi perayaan terakhir.
Ide 'Clap for Carers' selama 10 pekan terakhir telah menjadi momen solidaritas emosional bagi warga yang tetap berada di rumah, yang mematuhi pembatasan sosial pencegahan penyebaran COVID-19. Hingga kini virus tersebut telah menelan lebih dari 48.000 korban jiwa di Inggris.
Advertisement
Perdana Menteri Boris Johnson, yang baru saja mengumumkan pelonggaran karantina wilayah terbatas, bertepuk tangan di depan kantornya di Downing Street. Warga lain di seluruh negeri pun ikut bergabung, dengan tayangan televisi memperlihatkan orang-orang memukul panci, bertepuk tangan dan bersorak sorai.
Penggagas perayaan tersebut, Annemarie Plas, mengatakan ini harus menjadi pekan terakhir acara tepuk tangan guna memastikan bahwa ritual mingguan berakhir. Tidak ada pengumuman resmi mengenai hal tersebut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Pesawat Smart Air Jatuh di Nabire, Diduga Gagal Lepas Landas
- Dugaan Tak Profesional, Tim SIRI Kejagung Periksa Sejumlah Kajari
- BNN Ingatkan Bahaya Whip Pink, Gas Tertawa Bukan untuk Gaya Hidup
- KPK Panggil Gus Alex sebagai Saksi Kasus Dugaan Korupsi Kuota Haji
- Jenazah Pilot ATR 42-500 Andy Dahananto Disambut Haru di Tigaraksa
Advertisement
Jadwal KRL Solo-Jogja Rabu 28 Januari 2026, Mulai Pukul 05.00 WIB
Advertisement
Peta Global Situs Warisan Dunia Unesco dari Eropa hingga Asia
Advertisement
Berita Populer
- Penataan Pantai Sepanjang Dinilai Sukses, DPRD Dorong Perluasan
- UMK Bantul Naik, Disnakertrans Intensifkan Pengawasan Perusahaan
- Status Siaga Bencana Gunungkidul Diperpanjang hingga 31 Maret 2026
- BPKH Pastikan Dana Haji 2026 Aman Meski Rupiah Tertekan Dolar AS
- Jadwal KA Bandara YIA Reguler dan Xpress Selasa 27 Januari 2026
- Lonjakan Harga Emas Dorong Minat Investasi Warga DIY Awal 2026
- Rawan Penularan Virus Nipah, Thailand Perketat Skrining Penerbangan
Advertisement
Advertisement



