Advertisement

Ini Dugaan Kasus yang Dibongkar dalam OTT KPK di Jogja

Newswire
Senin, 19 Agustus 2019 - 22:27 WIB
Budi Cahyana
Ini Dugaan Kasus yang Dibongkar dalam OTT KPK di Jogja Gedung KPK - JIBI/Bisnis Indonesia/Abdullah Azzam

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJAOperasi tangkap tangan (OTT) yang dilakukan Tim Satuan Tugas (Satgas) KPK terhadap jaksa di Jogja diduga berkaitan dengan suap proyek yang diawasi oleh Tim Pengawalan, Pengamanan Pemerintahan, dan Pembangunan Pusat-Daerah (TP4D).

“Diduga terkait proyek yang diawasi TP4D,” kata Juru Bicara KPK, Febri Diansyah saat dikonfirmasi, Senin (19/8/2019).

Advertisement

Satgas KPK meringkus empat orang, termasuk rekanan jaksa dan PNS dalam OTT tersebut. Selain itu, Satgas KPK juga menyita uang Rp100 juta yang diduga barang bukti suap.

KPK mempunyai waktu 1x24 jam untuk menentukan status hukum pihak-pihak yang diamankan dalam operasi senyap tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber : Okezone.com

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Berita Lainnya

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

alt

Jadwal KA Prameks Hari Ini, Sabtu 10 Mei 2025, dari Stasiun Tugu Jogja hingga Kutoarjo Purworejo

Jogja
| Sabtu, 10 Mei 2025, 02:27 WIB

Advertisement

alt

Jembatan Kaca Seruni Point Perkuat Daya Tarik Wisata di Kawasan Bromo

Wisata
| Minggu, 04 Mei 2025, 18:27 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement