Advertisement
Veteran Siap Dukung Penguatan Pendidikan Karakter
Presiden Joko Widodo (kiri) menyalami veteran dan keluarga pahlawan usai menjadi inspektur upacara pada peringatan Hari Pahlawan di Tugu Pahlawan, Surabaya, Jawa Timur, Selasa (10/11/2015). - Antara
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA--Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan melibatkan para veteran dalam pelaksanaan program Penguatan Pendidikan Karakter (PPK).
Kerja sama itu dimulai dengan ditandatanganinya nota kesepahaman Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy dan Ketua Umum Legiun Veteran Republik Indonesia, Rais Abin di kantor Kemendikbud, Jakarta, Selasa (23/10/2018).
Advertisement
"Pendidikan itu sebenarnya adalah proses pewarisan nilai. Nilai-nilai yang agung, yang luhur, biasanya ada pada para pendahulu. Dan mestinya ditransfer, diwariskan ke generasi yang lebih muda," tutur Mendikbud.
Muhadjir juga mengakui beratnya tantangan dunia pendidikan, khususnya dalam penanaman nilai-nilai luhur bangsa Indonesia. Selain faktor globalisasi dan perubahan teknologi yang memengaruhi sikap dan perilaku masyarakat Muhadjir juga menyampaikan adanya tantangan dari praktik otonomi daerah.
Ketua Umum Legiun Veteran Republik Indonesia, Rais Abin mengatakan Legiun Veteran merasa bangga dan terhormat diberikan kesempatan dalam penyiapan generasi penerus bangsa. Dia menyampaikan para veteran di seluruh Indonesia akan siap mendukung penguatan karakter bangsa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Tidak Boleh Tokoh Fiksi, Pekerjaan di KTP Diatur Ketat, Ini Daftarnya
- Banjir Kiriman Ciliwung Rendam Kebon Pala Jakarta
- BPBD Magetan Kerahkan SAR, Pendaki Mongkrang Belum Ditemukan
- BMKG Wanti-wanti Hujan Lebat di Jateng hingga Akhir Januari 2026
- PLN Hadirkan Tambah Daya Listrik Instan untuk Hajatan dan Proyek
Advertisement
JJLS Gunungkidul Mulai Dilirik Investor, Cold Storage Proyek Perdana
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
- DPRD Jogja Matangkan Raperda RPPLH 30 Tahun sebagai Benteng Lingkungan
- Lyon dan Aston Villa Lolos Otomatis ke 16 Besar Liga Europa
- Pemkot Jogja Segera Perbaiki Talud Ambrol di Tegalrejo
- Astra Motor Hadirkan Hepigo Poin di Aplikasi Motorku X
- Update Harga Emas: Antam Naik Tajam, UBS-Galeri24 Merosot
- Trump Klaim Kekuatan Militer AS Disiagakan ke Iran
- Mario Aji dan Veda Ega, Dua Lulusan AHRS Siap Tampil di MotoGP 2026
Advertisement
Advertisement



