Arus Balik Mulai Padat, 12.000 Kendaraan Antre Masuk ke Gerbang Tol Kalikangkung
Advertisement
Harianjogja.com, SEMARANG—Setidaknya 12.000 kendaraan mengantre masuk Gerbang Tol Kalikangkung Semarang Jawa Tengah menuju Jakarta pada Sabtu (13/4/2024) siang.
Kendaraan-kendaraan tersebut mengular dari arah pintu tol Jatingaleh menuju Tol Krapyak lalu menuju Gerbang Tol Kalikangkung pada pukul 11.43 WIB. Kepala Pos Terpadu Gerbang Tol Kalilkangkung AKP Sujid R di Semarang, Sabtu mengatakan kendaraan yang masuk ke Tol Kalikangkung menuju Jakarta mencapai 12.816 kendaraan sejak pukul 06.00 WIB hingga pukul 11.00 WIB.
Advertisement
Baca Juga
Arus Balik di Pelabuhan Bakauheni Mulai Melonjak
Jumlah Penumpang untuk Arus Balik di Pelabuhan Bakauheni Kian Meningkat Hari Ini
Mulai Hari Ini Tol Joglo untuk Arus Balik, Begini Rute Satu Arahnya
"Dalam satu jam terakhir kami mencatat 3.462 kendaraan yang masuk serta mengarah ke arah Jakarta," kata dia.
Sementara untuk kendaraan yang masuk ke Semarang mencapai 5.004 kendaraan. "Dalam satu jam terakhir ada 1.224 kendaraan yang masuk," kata dia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Profil dan Harta Kekayaan Setyo Budiyanto, Jenderal Polisi yang Jadi Ketua KPK Periode 2024-2029
- Pakar Hukum Pidana Nilai Penetapan Tersangka Tom Lembong Masih Prematur
- Pengaruh Dukungan Anies Vs Dukungan Jokowi di Pilkada Jakarta 2024, Siapa Kuat?
- Yusril Bantah Mary Jane Bebas, Hanya Masa Hukuman Dipindah ke Filipina
- ASN Diusulkan Pindah ke IKN Mulai 2025
Advertisement
20 Bidang Tanah Wakaf dan Masjid Kulonprogo Terdampak Tol Jogja-YIA
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Ini Lima Nama Pimpinan KPK Periode 2024-2029 yang Ditetapkan DPR
- Resmi! Lima Anggota Dewas KPK Ditetapkan DPR, Ini Daftarnya
- Musim Hujan Tiba, Masyarakat Diminta Waspada Ancaman Demam Berdarah
- Seniman Keluhkan Mahalnya Sewa Panggung Seni, Fadhli Zon Bilang Begini
- Pakar Hukum Sebut Penegak Hukum Harus Kejar hingga Tuntas Pejabat yang Terlibat Judi Online
- Pemerintah Pastikan Penetapan UMP 2025 Molor, Gubernur Diminta Bersabar
- 8 Terduga Teroris Ditangkap, Terkait dengan NII
Advertisement
Advertisement