Advertisement
Viral di Medsos dan Dinyanyikan Farel Prayoga di Istana, Ini Lirik dan Arti Lagu Ojo Dibandingke

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA - Farel Prayoga, penyanyi cilik asal Banyuwangi, sukses memeriahkan gelaran upacara bendera HUT ke-77 RI di istana negara.
Dalam penampilannya, Farel membawakan sebuah lagu berbahasa jawa berjudul Ojo Mbandingke di depan Jokowi dan jajaran menterinya.
Advertisement
Aksi Farel ini membuat Jokowi, Iriana Jokowi hingga jajaran menteri seperti Prabowo dan Sri Mulyani berjoget bersama-sama.
Farel pun menjadi salah satu spotlight dalam acara upacara pagi tadi.
Berikut Lirik Lagu Ojo Dibandingke dan Terjemahannya:
Wong ko ngene kok dibanding-bandingke
(Orang seperti ini kok dibanding-bandingkan)
Saing-saingke yo mesti kalah
(Dipersaingkan ya mesti kalah)
Tak oyako aku yo ora mampu
(Ku kejar pun aku ya tidak mampu)
Mung sak kuatku mencintaimu
(Hanya sekuatku mencintaimu)
Ku berharap engkau mengerti
Di hati ini hanya ada kamu
Jelas bedo yen dibandingke
(Jelas beda bila dibandingkan)
Ora ono sing tak pamerke
(Tidak ada yang ku pamerkan)
Tak oyako aku yo ora mampu
(Ku kejar pun aku ya tidak mampu)
Mung sak kuatku mencintaimu
(Hanya sekuatku mencintaimu)
Ku berharap engkau mengerti
Di hati ini hanya ada kamu
Jelas bedo yen dibandingke
(Jelas beda bila dibandingkan)
Ora ono sing tak pamerke
(Tidak ada yang ku pamerkan)
Raono ajine
(Tak ada harganya)
Wong ko ngene kok dibanding-bandingke
(Orang seperti ini kok dibanding-bandingkan)
Saing-saingke yo mesti kalah
(Dipersaingkan ya mesti kalah)
Tak oyako aku yo ora mampu
(Ku kejar pun aku ya tidak mampu)
Mung sak kuatku mencintaimu
(Hanya sekuatku mencintaimu)
Ku berharap engkau mengerti
Di hati ini hanya ada kamu
Sopo wonge sing ra loro ati
(Siapa orang yang tidak sakit hati)
Wes ngancani tekan semene
(Sudah menemani sampai sekarang)
Nanging kabeh ora ono artine
(Namun semua tidak ada artinya)
Raono ajine
(Tak ada harganya)
Wong ko ngene kok dibanding-bandingke
(Orang seperti ini kok dibanding-bandingkan)
Saing-saingke yo mesti kalah
(Dipersaingkan ya mesti kalah)
Tak oyako aku yo ora mampu
(Ku kejar pun aku ya tidak mampu)
Mung sak kuatku mencintaimu
(Hanya sekuatku mencintaimu)
Ku berharap engkau mengerti
Di hati ini hanya ada kamu
Ku berharap engkau mengerti
Di hati ini hanya ada kamu
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Banjir Grobogan, Perjalanan KA Semarang-Surabaya Terhenti
- Istana Angkat Bicara Terkait Temuan KPK Soal Pemotongan Anggaran MBG
- Kunjungi Korban Banjir Bekasi, Presiden Prabowo Buka Puasa Bareng Warga
- Presiden Korea Selatan Yoon Suk Seol yang Telah Dimakzulkan Dibebaskan dari Tahanan
- Kasus Kekerasan terhadap Perempuan Naik Hampir 10 Persen pada 2024
Advertisement

Jadwal Terbaru Kereta Api Prameks Hari Ini Senin 10 Maret 2025
Advertisement
Ramadan, The Phoenix Hotel, Grand Mercure & Ibis Yogyakarta Adisucipto Siapkan Menu Spesial
Advertisement
Berita Populer
- Kurangi Volume Minyakita, Ini 3 Perusahaan Diusulkan Akan Disegel dan Ditutup
- MBG Belum Menyasar SDN 4 Babelan Terdampak Banjir, Presiden Prabowo Telepon Kepala BGN
- Masyarakat Diimbau Tidak Beraktivitas di Sekitar Jalur Kereta Api
- Istana Angkat Bicara Terkait Temuan KPK Soal Pemotongan Anggaran MBG
- Bicara di KBRI Tokyo, SBY: Mari Jaga Demokrasi dan Lawan Perusak Konstitusi
- Kemenag Gagas Wakaf Hutan untuk Mengatasi Degradasi Lingkungan
- Banjir Grobogan, Perjalanan KA Semarang-Surabaya Terhenti
Advertisement
Advertisement