Advertisement
PPKM Jawa-Bali Diperpanjang Lagi, Ini 3 Strategi Pemerintah agar Pandemi Covid-19 Jadi Endemi
Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan saat melakukan konferensi pers evaluasi PPKM Darurat Jawa-Bali, Sabtu (17/7/2021). - zoom meeting
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA—Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan Covid-19 tidak bisa dihilangkan dalam waktu yang singkat.
“Bapak Presiden dalam rapat kabinet terbatas tadi siang menekankan bahwa Covid-19 tidak akan hilang dalam waktu yang singkat dan kita perlu menyiapkan diri untuk hidup bersama Covid-19 karena akan berubah dari pandemi menjadi endemi,” kata Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Pandjaitan dalam konferensi pers, Senin (6/9/2021).
Advertisement
Pemerintah menyiapkan tiga strategi dalam mempercepat transisi pandemi menjadi endemi tersebut.
Tiga strategi tersebut adalah pemerataan vaksinasi secara cepat; testing, tracing, dan treatment (3T) yang masif; serta disiplin menerapkan protokol kesehatan.
“Sistem pedulilindungi yang kita gunakan saat ini akan menjadi integrator utama dari tiga strategi tersebut,” kata Luhut.
Untuk itu, Luhut terus mengimbau masyarakat untuk disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan dan menggunakan aplikasi pedulilindungi guna mendukung strategi pemerintah dalam mengendalikan penyebaran Covid-19.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Longsor dan Pergerakan Tanah Terjang Tiga Kecamatan di Bogor
- Delapan Tahun Terjerat Judi Online, Erwin Kehilangan Rp800 Juta
- Ketegangan AS-Iran Meningkat, Trump Pertimbangkan Aksi Militer
- IDAI Ungkap PHBS Jadi Benteng Utama Hadapi Virus Nipah
- Antisipasi Virus Nipah, Singapura Perketat Pemeriksaan di Changi
Advertisement
Advertisement
Wisata ke Meksiko Dilarang Bawa Vape, Turis Terancam Penjara 8 Tahun
Advertisement
Berita Populer
- Sekolah Garuda Rekrut 640 Siswa Nasional, Fokus Sains dan Teknologi
- UpScrolled, Aplikasi Anti-Sensor Palestina Jadi Alternatif Baru di AS
- Grand Malioboro Hotel Sajikan Iftar Irama Ramadhan 7 Kuliner Asia
- Timnas Futsal Indonesia Lolos 8 Besar, Tunggu Thailand atau Vietnam
- Profil Kombes Edy S: Mantan Kepala SPN yang Tersandung Kasus Hogi
- iPhone 17 Jadi Mesin Uang, Apple Optimistis Hadapi 2026
- Thailand Wajibkan Pelaporan Ketat Transaksi Emas
Advertisement
Advertisement




