Angka Kematian RI karena Covid Masih Tertinggi
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA –Indonesia masih memimpin angka kematian tertinggi akibat Covid-19 di dunia ini dengan angka terbaru 1.739 orang.
Dalam sepekan terakhir ini, kasus kematian akibat Covid-19 di RI terus berada di posisi atas.
Advertisement
Dipantau dari data Worldometers.info pada Jumat (6/8/2021), angka kematian akibat Covid-19 di Indonesia per sejuta penduduk 370, sementara kasus infeksi Virus Corona 12.897 per sejuta penduduk.
Di bawah Indonesia, ada negara Rusia dengan angka kematian 794, disusul Meksiko sebanyak 611 orang.
Untuk kasus harian, penambahan terbanyak di Amerika Serikat (AS) 106.408 orang. Meski kasus tinggi, namun angka kematian akibat Covid-19 di negara yang dipimpin Joe Biden ini 529 orang.
Di bawah AS, ada negara Brasil 40.054 kasus, kemudian India dengan jumlah kasus 45.001.
Kemudian, angka kesembuhan tertinggi di India sebanyak 40.659 orang, disusul Indonesia 39.726 orang, dan Iran sebanyak 22.967 orang.
Dengan demikian, penambahan kasus Covid-19 di dunia sebanyak 673.264, angka kematian 9.631 orang, dan jumlah orang sembuh dari Covid-19 bertambah 414.537 orang.
Total, kasus Covid-19 di dunia 201.613.222, dengan angka kematian 4.278.679 orang, dan sembuh 181.366.162 orang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Terkait Pemulangan Mary Jane, Filipina Sebut Indonesia Tidak Minta Imbalan
- Polisi Tembak Polisi hingga Tewas di Solok, Polda Sumbar Dalami Motifnya
- Eks Bupati Biak Ditangkap Terkait Kasus Pelecehan Anak di Bawah Umur
- Profil dan Harta Kekayaan Setyo Budiyanto, Jenderal Polisi yang Jadi Ketua KPK Periode 2024-2029
- Pakar Hukum Pidana Nilai Penetapan Tersangka Tom Lembong Masih Prematur
Advertisement
Lestarikan Warisan Budaya Tak Benda, Kementerian Kebudayaan Gelar Indonesia ICH Festival di Jogja
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Pekan Depan Dipanggil, Firli Bahuri Diminta Kooperatif
- Libur Natal dan Tahun Baru, Potensi Pergerakan Orang Diprediksi Mencapai 110,67 Juta Jiwa
- Pemerintah Segera Menyusun Data Tunggal Kemiskinan
- Otak Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang Bakal Diringkus Polri
- BPJS Ketenagakerjaan Tingkatkan Sinergi PLKK untuk Pelayanan Kecelakaan Kerja yang Lebih Cepat
- Belasan Provinsi Rawan Pilkada Dipantau Komnas HAM
- Menteri Satryo Minta Kemenkeu Kucurkan Dana Hibah untuk Dosen Swasta
Advertisement
Advertisement