Advertisement

Komunitas Ojol Usulkan Adanya Sekat Plastik Portabel saat Bawa Penumpang

Newswire
Rabu, 03 Juni 2020 - 04:17 WIB
Sunartono
Komunitas Ojol Usulkan Adanya Sekat Plastik Portabel saat Bawa Penumpang Ilustrasi sukarelawan Ojol Jogja Berbagi membagikan bungkusan nasi di kawasan Nitikan, Sorosutan, Umbulharjo, Jogja, Rabu (15/4)./ Harian Jogja - Herlambang Jati Kusumo

Advertisement

Harianjogja.com, JAKARTA - Gabungan Aksi Roda Dua (Garda) Indonesia melakukan pertemuan dengan Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan (Kemenhub). Pertemuan tersebut membahas persiapan operasional ojek online (ojol) di era new normal.

Ketua Presidium Garda Igun Wicaksono mengatakan, hari ini Garda menjelaskan mengenai sekat plastik atau portable partisi yang akan digunakan driver ojol untuk menjaga protokol kesehatan saat beroperasi di tengah new normal nanti.

Advertisement

"Kita sudah menghadap ke Kemenhub, Ketemu Dirjen Darat untuk koordinasi mengenai sekat untuk jarak. Ini akan dijadikan salah satu protokol agar ojol bisa bawa penumpang," ujar, Selasa (2/6/2020).

Sekat ini terbuat dari plastik dengan tinggi 55 cm, lebar 35 cm dan tebal 0,5 cm. Sekat ini yang akan digunakan driver saat membawa penumpang.

"Ini kita yang buat dan diajukan ke Kemenhub biar disetujui penggunaan ini. Kita juga koordinasi dengan Gugus Tugas Penanganan Covid supaya ini mencegah penularan Covid," katanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber : Okezone.com

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

alt

Jadwal Terbaru! KRL Jogja-Solo Sabtu 20 April 2024, Berangkat dari Stasiun Tugu dan Lempuyangan

Jogja
| Sabtu, 20 April 2024, 00:57 WIB

Advertisement

alt

Pengunjung Kopi Klotok Membeludak Saat Libur Lebaran, Antrean Mengular sampai 20 Meter

Wisata
| Minggu, 14 April 2024, 18:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement