Advertisement
Kasus Covid-19 di AS Capai 83.947 Kematian
Foto ilustrasi: Petugas medis mengambil sampel darah pengguna kendaraan saat tes diagnostik cepat (rapid test) COVID-19 dengan sistem "drive thru" di Waru, Sidoarjo, Jawa Timur, Senin (11/5/2020). - ANTARA FOTO/Umarul Faruq\\n
Advertisement
Harianjogja.com, WASHINGTON--Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) Amerika Serikat mengumumkan total 1.384.930 kasus virus corona, pada Jumat (15/5/2020). Dengan demikian mengalami peningkatan 20.869 kasus dari jumlah sebelumnya.
Pihaknya juga mengatakan terdapat 1.701 kematian baru sehingga keseluruhan jumlahnya menjadi 83.947 kematian.
Advertisement
CDC melaporkan penghitungan kasus penyakit pernapasan, yang dikenal sebagai Covid-19 dan disebabkan oleh virus corona jenis baru, pada 13 Mei pukul 16.00 ET , dibandingkan jumlah sehari sebelumnya.
Angka CDC belum tentu mewakili jumlah kasus yang dilaporkan oleh masing-masing negara bagian.
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Bank Sampah Bumi Lestari Gondolayu Jogja Dorong Pengelolaan Mandiri
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Warga Kemuning Tolak Eksplorasi Geotermal di Lereng Lawu
- Sleman Kembangkan Kampung Peramalan Hama Pertanian
- Tanah Longsor Imogiri, 450 Warga Bantul Jadi Fokus Evakuasi
- Peringatan Harkannas, Bupati Bantul Ajak Warga Makan Ikan
- Mitigasi Longsor Gunungkidul Terkendala Banyaknya EWS Rusak
- Aktivis Desak Pemerintah Serius Tangani Perdagangan Orang
- Drama VAR Warnai Hasil Imbang Persita vs Malut United
Advertisement
Advertisement




