Advertisement
Disambut Bak Pahlawan, Ahmad Dhani Keluar Rutan Cipinang dengan Iringan Konvoi
Senin, 30 Desember 2019 - 10:47 WIB
Nina Atmasari

Advertisement
Harianjogja.com JAKARTA - Musisi sekaligus politisi Ahmad Dhani resmi keluar dari Rumah Tahanan I Cipinang, Jakarta Timur pada Senin (30/12/2019).
Ahmad Dhani keluar dari tahanan yang mendekamnya selama 11 bulan tersebut pada pukul 09.30 WIB dengan baju berwarna hitam disambut dengan keluarganya termasuk istri dan ketiga anaknya dan pendukungnya.
Ia terlihat memakai baju serba hitam dengan ilustrasi wajah Jenderal Sudirman senada dengan warna pakaian ketiga anaknya, Al Ghazali, El Rumi dan Dul Jaelani.
Mobil konvoi Unimog juga terlihat berada di kawasan Rutan I Cipinang, siap membawa dirinya, ketiga anaknya dan pendukungnya menuju kediamannya di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan.
"Di rumah saja," ujar Ahmad Dhani singkat saat dimintai keterangan pasca kebebasannya, Senin (30/12/2019)..
Dikerubungi penggemar dan awak media, Ahmad Dhani dan ketiga anaknya memanjat menuju atap mobil dalam konvoi iring-iringan kebebasannya.
Ahmad Dhani diketahui keluar dari bui pada Senin (30/12/2019), untuk kasus ujaran kebencian yang membuatnya harus mendekam selama 11 tahun.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Pembeli Beras SPHP Wajib Difoto, Ini Penjelasan dari Perum Bulog
- Sidang Korupsi Mbak Ita, Wakil Wali Kota Semarang Diperiksa
- Mantan CEO GoTo Andre Soelistyo Diperiksa Kejagung Terkait Dugaan Korupsi Chromebook
- Polisi Kerahkan 1.082 Personel Gabungan Amankan Aksi Unjuk Rasa di Sidang Hasto Kristiyanto
- Mulai 1 Juli 2026, Vietnam Larang Penggunaan Sepeda Motor Berbahan Bakar Fosil di Pusat Kota Hanoi
Advertisement

Jadwal KRl Jogja Solo Hari Ini Selasa 15 Juli 2025, Berangkat dari Stasiun Tugu, Lempuyangan, dan Maguwo
Jogja
| Selasa, 15 Juli 2025, 02:37 WIB
Advertisement
Tren Baru Libur Sekolah ke Jogja Mengarah ke Quality Tourism
Wisata
| Sabtu, 12 Juli 2025, 11:37 WIB
Advertisement
Berita Populer
- Tukin ASN DKI yang Telat di Hari Pertama Sekolah akan Dipotong
- Mulai 1 Juli 2026, Vietnam Larang Penggunaan Sepeda Motor Berbahan Bakar Fosil di Pusat Kota Hanoi
- Polisi Kerahkan 1.082 Personel Gabungan Amankan Aksi Unjuk Rasa di Sidang Hasto Kristiyanto
- Operasi Patuh 2025 Dimulai Hari Ini Hingga 27 Juli Mendatang, Berikut Jenis Pelanggaran dan Denda Tilangnya, Paling Tinggi Rp1 Juta
- Mensos Tegaskan Masa Orientasi Siswa Sekolah Rakyat Sekitar 15 Hari
- Mantan CEO GoTo Andre Soelistyo Diperiksa Kejagung Terkait Dugaan Korupsi Chromebook
- Sidang Korupsi Mbak Ita, Wakil Wali Kota Semarang Diperiksa
Advertisement
Advertisement