Advertisement
Makan Bangkai, Harimau Masuk ke Kebun Warga di Langkat
Harimau Sumatra. - Bisnis Indonesia/Andi Rambe
Advertisement
Harianjogja.com, LANGKAT--Harimau masuk ke kebun warga dan memangsa ternak di Desa Timbang Lawan, Kecamatan Bahorok, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara.
Camat Bahorok Nuriansyah Putra di Bahorok, Senin, menuturkan bahwa harimau kembali memangsa lembu peliharaan warga di Desa Timbang Lawan.
Advertisement
Ia mengatakan, Balai Taman Nasional Gunung Leuser (BTNGL) untuk sementara menutup kawasan itu. "Disebabkan kemungkinan harimau tersebut masih berkeliaran di sekitar bangkai lembu yang belum habis dimangsa," katanya.
Peristiwa serupa terjadi beberapa bulan lalu. Camat mengingatkan warga untuk berhati-hati saat beraktivitas di area perkebunan.
BACA JUGA
BACA JUGA
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Angka Stunting Gunungkidul Turun Jadi 16,2 Persen, Ini Resepnya
Advertisement
5 Air Terjun Terindah dari Jawa hingga Sumatra, Pesonanya Bikin Takjub
Advertisement
Berita Populer
- Ada 153.074 Kasus PHK di AS, Dipicu Adopsi AI dan Efisiensi
- KPK Dalami Kemungkinan Bupati Ponorogo Terima Suap di Dinas-Dinas Lain
- China Akan Menjadi Penguasa AI
- Schwantz Yakin Marquez Bisa Kalahkan Rekor Rossi
- Amerika Serikat Kekurangan Ratusan Jet Tempur
- Herry Fahamsyah Pimpin PAN Bantul
- 67 Korban Ledakan SMAN 72 Jakarta Sudah Pulang dari Rumah Sakit
Advertisement
Advertisement



