Advertisement
Sejumlah Bangunan Rusak Akibat Gempa Bali

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA - Sejumlah bangunan di Pulau Bali dan Jawa Timur diketahui mengalami kerusakan pasca gempa tektonik berkekuatan 5,8 skala richter yang mengguncang perairan Kabupaten Jembrana, Bali, Selasa (16/7/2019).
Badan Nasional Penanggulangan Bencana mencatat sejumlah kerusakan setidaknya terjadi di wilayah Nusa Dua, Denpasar hingga Banyuwangi.
Advertisement
BNPB mencatat salah satunya dampak gempa seperti bangunan di samping rumah Mbah Daroji Dusun Silirbaru, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran Banyuwangi. Bagian depan rumah tersebut rusak setelah terjadi gempa.
Sementara itu di Rejegwesi, Banyuwangi satu unit rumah ibadah dan rumah warga dilaporkan mengalami kerusakan. Sarana Ibadah juga terjadi di Denpasar. BNPB menampilkan kerusakan sejumlah bagian bangunan di Pura Lokanatha Taman Kota Lumintang, Denpasar.
Bagitupun di Nusa Dua. Gate tol Nusa Dua Bali juga mengalami kerusakan ringan. Meski begitu BNPB belum mencatat seluruh kerusakan yang terjadi akibat gempa tektonik ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Satgas Koperasi Merah Putih Resmi Dibentuk, Zulkifli Hasan Jabat Ketua
- Selain GBK, Hotel Sultan hingga TMII Juga Bakal Dikelola Danantara
- Puluhan Warga Badui Digigit Ular Berbisa, 2 Meninggal Dunia
- Aduan Konten Judi Online Mencapai 1,3 Juta
- Tunjangan Guru Non ASN pada RA dan Madrasah Cair Juni 2025, Segini Besarannya
Advertisement

Wamen PU Diana: Pembangunan Pasar Terban Jogja Selesai September 2025
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Satgas Koperasi Merah Putih Resmi Dibentuk, Zulkifli Hasan Jabat Ketua
- KPK Sebut Nomor Ponsel Hasto Kristiyanto Ternyata Bernama Sri Rejeki Hastomo, Ini Komentarnya
- KPU Tetapkan Istri Mendes PDT Sebagai Bupati Serang Hasil PSU
- Pelaku Usaha Ingin Penerbangan Langsung ke Bandara Ahmad Yani Segera Dibuka
- Polri Buru Pelaku Penipuan Modus Kripto Platform JYPRX, SYIPC, dan LEEDSX
- KBRI Upayakan Perlindungan WNI di Kamboja
- Libur Panjang Waisak 2025: Tol Jagorawi Berlakukan Contraflow
Advertisement