Advertisement
Spanduk Tolak BBM Diturunkan Satpol PP, PKS Protes

Advertisement
[caption id="attachment_413436" align="alignleft" width="314"]http://www.harianjogja.com/baca/2013/06/07/spanduk-tolak-bbm-diturunkan-satpol-pp-pks-protes-413435/spanduk-pks-antara-2" rel="attachment wp-att-413436">http://images.harianjogja.com/2013/06/SPANDUK-PKS-antara1.jpg" alt="" width="314" height="217" /> Foto Ilustrasi
JIBI/Harian Jogja/Antara[/caption]
JAKARTA-Ratusan spanduk PKS menolak kenaikan harga BBM di Jakarta Barat ditertibkan gara-gara tak berizin. PKS memprotes penertiban spanduk karena dianggap menjegal suara rakyat.
Advertisement
"Namanya suara rakyat tidak dijegal kekuasaan," kata Ketua DPP dan anggota Majelis Syuro PKS Jazuli Juwani di Gedung DPR, Jakarta, Jumat (7/5/2013).
Ketika disinggung mengenai ketiadaan izin pemasangan spanduk, Jazuli berdalih banyak spanduk liar yang juga terpasang di tempat umum. "Kalau izin itu di billboard, yang spanduk lain itu nggak hilang," ujarnya menggerutu.
Ratusan spanduk yang terpasang kata Jazuli hasil kreativitas kader PKS. Sebab partai sudah berketetapan untuk menolak rencana pemerintah yang segera dibahas di DPR.
"Yang penting kami nolak lebih kepada menyampaikan aspirasi rakyat. Kalau banyak spanduk itu ya kreativitas bawah saja di ranting dan cabang," imbuhnya.
Diberitakan sebelumnya, sekitar 500 spanduk PKS penolakan kenaikan BBM ditertibkan Satpol PP Jakbar.
Penertiban dilakukan karena spanduk yang dipasang di taman, jembatan penyeberangan dan jalan umum ini tidak memiliki izin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Menteri HAM Natalius Pigai Menilai Bagus Rencana Gubernur Jabar Mengirim Siswa Nakal ke Barak Militer
- Satgas Koperasi Merah Putih Resmi Dibentuk, Zulkifli Hasan Jabat Ketua
- Selain GBK, Hotel Sultan hingga TMII Juga Bakal Dikelola Danantara
- Puluhan Warga Badui Digigit Ular Berbisa, 2 Meninggal Dunia
- Aduan Konten Judi Online Mencapai 1,3 Juta
Advertisement

Kulonprogo Tunggu Juknis Terkait Transmigrasi Pola Baru, Syaratnya Wajib Ikut Komcad TNI
Advertisement

Amerika Serikat Keluarkan Peringatan Perjalanan untuk Warganya ke Indonesia, Hati-Hati Terorisme dan Bencana Alam
Advertisement
Berita Populer
- Kemenag Pastikan Seluruh Visa Jemaah Calon Haji Reguler Sudah Diterbitkan
- 10 Jemaah Calon Haji Meninggal Dunia
- Homestay di Kawasan Borobudur Ramai Dikunjungi Wisatawan
- Hasan Nasbi: Mahasiswa Unggah Meme Presiden Prabowo dan Jokowi Sebaiknya Dibina
- Pakistan Sebut Mempertimbangkan Opsi Damai dengan India, Ini Syaratnya
- Menteri HAM Natalius Pigai Menilai Bagus Rencana Gubernur Jabar Mengirim Siswa Nakal ke Barak Militer
- Paket Makanan untuk Jemaah Haji Indonesia Disajikan dalam Empat Warna Wadah
Advertisement