Advertisement
Informasi Stok Darah di PMI DIY 17 November 2021
Ilustrasi. - Everypixel
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA - Bagi Anda yang membutuhkan transfusi darah, berikut ini informasi stok darah di DIY berdasarkan data yang diterima Harianjogja.com dari posko Palang Merah Indonesia (PMI) DIY: Update data per Rabu (17/11/2021) pagi.
Advertisement
PMI Kab Sleman
Gol A WB=67 TC=0 PK=2
Gol B WB=61 TC=3 PK=4
Gol O WB=110 TC=2 PK=1
Gol AB WB=38 TC=1 PK=1
PMI Kab Kulonprogo
Gol A WB=0
Gol B WB=18 PRC=2
Gol O WB=8 PRC=2
Gol AB WB=7
PMI Kab Gunungkidul
Gol A WB=10 PRC=9
Gol B WB=29 PRC=6
Gol O WB=26 PRC=16
Gol AB WB=4 PRC=1
PMI Kab Bantul
Gol A WB=3 PRC=5
Gol B WB=5 PRC=19
Gol O WB=5 PRC=15
Gol AB WB=3 PRC=5
PMI Kota Jogja
Gol A WB=30 PRC=63 TC=16 PK=35
Gol B WB=48 PRC=43 TC=21 PK=31
Gol O WB=83 PRC=60 TC=14 PK=55
Gol AB WB=4 PRC=29 TC=16 PK=33
Keterangan:
WB= Whole Blood
PRC= Packed Red Cell
TC= Thrombocyte Concentrate
PK= Plasma Konvalesen
Berikut ini penjelasan tentang istilah WB, PRC, dan TC, dikutip dari Instagram @utdpusatpmi:
- WB (Whole Blood atau Darah Lengkap)
Whole Blood merupakan bahan baku pengolahan darah yang akan menjadi komponen darah lainnya. WB ini digunakan untuk transfusi tanpa pengolahan lebih lanjut kecuali jika diperlukan. Selain itu, WB juga digunakan untuk orang yang mengalami kecelakaan yang menyebabkan ia kehilangan banyak darah.
Namun saat ini penggunaan WB sudah dibatasi karena transfusi darah lengkap ini diberikan kepada pasien yang mengalami pendarahan akut, kemudian dosis yang diberikan harus didasarkan pada kondisi klinis pasien, perkiraan kehilangan darah dan tindakan lain yang digunakan untuk menjaga stabilitas hemodinamik.
- PRC (Packed Red Cell atau Sel Darah Merah)
PRC memiliki kandungan protein yaitu hemoglobin. Hemoglobin adalah protein yang berasal dalam sel darah merah yang berfungsi sebagai transportasi makanan.
Orang yang memiliki Hb rendah atau Anemia biasanya yang menerima transfusi darah PRC.
- TC (Thrombocyte Concentrates atau Trombosit)
TC merupakan komponen darah yang berisi trombosit. Trombosit berfungsi untuk menghentikan pendarahan dan berperan dalam pembekuan darah.
Orang yang menerima transfusi TC biasanya orang-orang yang mengalami Trombositopenia (penurunan kadar trombosit) salah satu contohnya pada kasus demam berdarah dan penyakit infeksi yang disebabkan oleh virus.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : PMI DIY
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- IAGI Ungkap Dua Penyebab Dugaan Sinkhole di Limapuluh Kota
- Indonesia Larang Impor Daging Babi dari Spanyol akibat Wabah ASF
- Bareskrim Selidiki Dugaan Kejahatan Lingkungan di Banjir Bandang Aceh
- Kim Jong Un Klaim Uji Rudal Hipersonik Respons Situasi Global
- Venezuela Bergejolak Usai Maduro Ditangkap Pasukan AS
Advertisement
Advertisement
Jadi Primadona, Umbul Pelem Klaten Raup Omzet Miliaran Sepanjang 2025
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal SIM Keliling Sleman, Selasa 6 Januari 2026
- Jadwal KA Bandara Jogja Hari Ini, Selasa 6 Januari 2026
- Harga Emas Pegadaian Hari Ini Naik, UBS dan Galeri24 Kompak Melonjak
- Jadwal SIM Keliling Kota Jogja Hari Ini, 6 Januari 2026
- Jadwal dan Tarif DAMRI JogjaSemarang PP, 6 Januari 2026
- Jadwal Pemadaman Listrik, 6 Januari 2026
- Jadwal Layanan SIM Corner di Jogja Hari Ini, Selasa 6 Januari 2026 M
Advertisement
Advertisement




