Advertisement
Ucapkan Selamat Natal, Ozil Minta Semua Orang Saling Menghormati
Mesut Ozil - Reuters/Andrew Couldridge
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA - Mesut Ozil turut mengucapkan selamat merayakan Natal kepada umat Nasrani di seluruh dunia lewat akun media sosialnya.
Tidak ingin menimbulkan perdebatan dengan ucapannya tersebut, Ozil juga menulis semua harus saling menghormati kepercayaan orang lain.
Advertisement
"Saya mengucapkan Selamat Natal kepada semua orang Kristen di seluruh dunia Terlepas dari kepercayaan pribadi Anda - kita harus selalu menghormati kepercayaan orang lain. Tetap aman dan sehat semuanya," tulis Ozil di akun media sosialnya.
BACA JUGA : Ozil Masih Berharap Bantu Arsenal Lewati Krisis
Ozil sendiri kini tengah berada di masa suram bersama Arsenal. Pelatih the Gunners, Mikel Arteta, tidak pernah memainkan Ozil sejak bulan Maret lalu.
BACA JUGA : Mesut Ozil Diberi Waktu 2 Bulan untuk Buktikan Kemampuan
Beredar rumor, pemain asal Jerman itu tengah menanti transfer ke Fenerbache di bursa transfer musim dingin ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
DP3 Sleman Salurkan Modal untuk 24 Kelompok Ternak, Ini Daftarnya
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
- ATR 42-500 yang Hilang Kontak di Pangkep Terbukti Laik Terbang
- Kanada Siap Kirim Pasukan Dukung Pertahanan Greenland
- Siswa SMP di Gunungkidul Mulai Jalani Tryout Persiapan TKA 2026
- Indonesia Miliki Jutaan Hektare Mangrove, Tertuang di Peta Nasional
- Putusan MK: Wartawan Hanya Bisa Dipidana Setelah Mekanisme Dewan Pers
- Makanan Alami Ini Membantu Redakan Flu dan Batuk
- PBTY 2026 Hadirkan Takjil dan Seni Budaya di Bulan Ramadan
Advertisement
Advertisement



