Advertisement
Ini 4 Destinasi Wisata Prioritas Pada 2020, Salah Satunya di Pulau Jawa
Rangkaian kendaraan yang membawa Presiden Joko Widodo tiba di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Jumat (16/8). Presiden Joko Widodo akan menyampaikan pidato RAPBN 2020 beserta nota keuangan dihadapan anggota DPR. Antara - Puspa Perwitasari
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA — Presiden Joko Widodo dalam pidato nota keuangan 2020 menyebutkan Pemerintah akan memprioritaskan pembangunan terhadap empat destinasi wisata secara lintas sektoral dan terintegrasi pada 2020.
Di hadapan Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah dan Majelis Perwakilan Rakyat, Jokowi mengatakan, langkah tersebut merupakan salah satu upaya untuk mendukung pertumbuhan ekonomi melalui sektor pariwisata.
Advertisement
“Proritas pembangunan destinasi pariwisata tersebut meliputi Danau Toba, Candi Borobudur Labuan Bajo, dan Mandalika,” ujarnya, di Gedung DPR RI, Jumat (16/8/2019).
Selain ituk guna mendukung konektivitas antardaerah pemerintah menjanjikan akan membangun infrastruktur ke seluruh pelosok dan difokuskan pada konektivitas di sepanjang rantai pasok, menghubungkan pasar dengan sentra-sentra produksi rakyat, mulai dari pertanian, perikanan, perkebunan, dan industri, termasuk UMKM.
BACA JUGA
Pemerintah juga akan meneruskan pembangunan Moda Raya Terpadu (MRT) dan transportasi massal lainnya, agar keseluruhan sistem transportasi di kota-kota besar makin efisien, semakin bersih dari polusi, dan terkoneksi secara menyeluruh
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Media Asing Ungkap Kamboja Tangkap 106 WNI Terkait Jaringan Penipuan
- Korban Tewas Akibat Serangan RSF di Sudan Capai 43 Orang
- Gempa Bumi Magnitudo 4,8 Bikin Panik Warga Tarakan
- Pesawat Kargo UPS yang Meledak Angkut Bahan Bakar dan Paket Besar
- Bupati Banyuwangi Dukung Rencana Baru Proyek Kereta Cepat Whoosh
Advertisement
Advertisement
Wisata DEB Balkondes Karangrejo Borobudur Ditawarkan ke Eropa
Advertisement
Berita Populer
- Pesawat Kargo UPS yang Meledak Angkut Bahan Bakar dan Paket Besar
- Sahroni, Nafa, Eko Patrio Tetap Dinonaktifkan MKD DPR
- David Beckham Resmi Jadi Sir dari Raja Charles III di Kastil Windsor
- Polres Kulonprogo Siagakan 350 Personel Hadapi Bencana
- Xiaomi Siapkan HP Baterai 9.000 mAh, Hampir Setara Powerbank
- Tiga Anggota DPR Dinyatakan Langgar Etik, Dua Dibebaskan
- Doh Kyung Soo Resmi Gabung Blitzway Entertainment
Advertisement
Advertisement




