Advertisement
Lepas dari Kandang, 2 Harimau Berkeliaran di Kebun Binatang Semarang
Harimau Sumatra. - Bisnis Indonesia/Andi Rambe
Advertisement
Harianjogja.com, SEMARANG – Hewan buas harimau berkeliaran setelah lepas dari kebun bintang di Semarang, Jawa Tengah.
Dua ekor harimau di Semarang Zoo lepas dari kandang hingga menggegerkan pihak pengelola. Mereka segera menghubungi pihak-pihak terkait untuk melakukan evakuasi agar tidak membahayakan orang-orang di sekitarnya.
Advertisement
Berdasarkan inforasi yang dihimpun, dua ekor harimau tersebut masih berkeliaran di kawasan Bonbin. Untuk itu, sejumlah petugas gabungan dari pengelola Bonbin, BKSDA, dan polisi berusaha keras melakukan evakuasi agar harimau tak lepas.
Peristiwa lepasnya binatang buas itu dibenarkan Kabid Humas Polda Jateng, Kombes Pol Agus Triatmaja. Sejumlah anggota polisi dari Polsek Ngaliyan diterjunkan untuk membantu proses evakuasi.
BACA JUGA
“Benar kejadiannya, tapi saat ini sudah selesai proses evakuasinya. Untuk detail, evakuasi apakah dibius atau bagaimana kami masih menunggu laporan,” kata Agus, Rabu (5/12/2018).
Hingga saat ini belum ada konfirmasi resmi dari pengelola Bonbin mengenai lepasnya dua hari mau tersebut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Okezone.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Tidak Boleh Tokoh Fiksi, Pekerjaan di KTP Diatur Ketat, Ini Daftarnya
- Banjir Kiriman Ciliwung Rendam Kebon Pala Jakarta
- BPBD Magetan Kerahkan SAR, Pendaki Mongkrang Belum Ditemukan
- BMKG Wanti-wanti Hujan Lebat di Jateng hingga Akhir Januari 2026
- PLN Hadirkan Tambah Daya Listrik Instan untuk Hajatan dan Proyek
Advertisement
RSUD Sleman Tegaskan Ambulans Relawan Tak Dikenai Tarif Parkir
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
- Anthony Ginting Mundur, Istora Kehilangan Tumpuan Tuan Rumah
- Samsung Galaxy A57 Muncul di China, Usung Exynos 1680 dan Lebih Tipis
- Haji Alim Terdakwa Korupsi Tol Meninggal di Usia 88 Tahun
- Taylor Swift Pecahkan Rekor Termuda Masuk Songwriters Hall of Fame
- New Jersey Wajibkan SIM dan Helm DOT bagi Pengendara Sepeda Listrik
- Liga Europa Matchday 7 Jadi Penentu Tiket Langsung 16 Besar
- Bantul Perketat Pencegahan TPPO Lewat Koordinasi Lintas Sektor
Advertisement
Advertisement



