Advertisement
Gempa Magnitudo 6,2 Guncang Turki

Advertisement
Harianjogja.com, ISTANBUL-Gempa berkekuatan bermagnitudo 6,2 terjadi di Istanbul, Turki demikian dilaporkan surat kabar Yeni Safak pada Rabu (23/5/2025).
Presidensi Manajemen Bencana dan Darurat Turki (AFAD) telah mengonfirmasi informasi tersebut.
Advertisement
Setelah itu, gempa susulan mengguncang setelah terjadinya gempa dahsyat yang menyebabkan warga berhamburan ke jalan, serta menyebabkan pemadaman listrik dan gangguan internet, menurut laporan koresponden RIA Novosti.
BACA JUGA: Gempa Magnitudo 4,6 Guncang Padang, Warga Berhamburan Keluar Rumah
Getaran kuat mulai terasa sekitar pukul 12.50 waktu setempat (16.50 WIB). Koresponden RIA Novosti merasakan getaran tersebut di distrik Atakoy, bagian barat Istanbul: dinding bergetar, lampu gantung bergoyang, perabotan berderit, dan listrik padam untuk beberapa saat.
Warga menunggu hingga getaran mereda sebelum berlari keluar dari gedung melalui tangga darurat.
Lalu, pada pukul 13.03 waktu setempat, gempa susulan kembali terasa, meskipun dengan intensitas yang lebih lemah, sehingga menyebabkan orang-orang menjauh dari bangunan.
Sementara itu, Badan Manajemen Bencana Turki (AFAD) mengatakan gempa susulan dengan magnitudo 4,4 dirasakan di Istanbul setelah gempa utama.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Putusan Lepas Korupsi CPO, Kejagung Menyita Uang Setara Rp5,5 Miliar di Bawah Kasur Hakim AM
- Banyak Skandal Korupsi Melibatkan Pengadil, Mahkamah Agung Lakukan Mutasi 199 Hakim
- Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Peroleh Ancaman Pembunuhan Lewat Medsos
- Istri Presiden Pertama Singapura Yusof Ishak, Puan Noor Aishah Wafat di Usia 91 Tahun
- Heboh Lorem Ipsum di Tugu Titik Nol IKN, Ini Kata Anggota DPR
Advertisement

Praktik Curang Gas LPG Bersubsidi di DIY Terbongkar, Pertamina Tutup 5 Pangkalan
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Presiden Prabowo Subianto Tunggu Laporan Menteri Terkait Hasil Negosiasi Tarif Impor AS
- Dukung Program Pemerintah, BPJS Ketenagakerjaan dan BGN Sepakat Lindungi Seluruh Pekerja di Ekosistem MBG
- Presiden Prabowo Minta Penjurusan SMA Dikaji Ulang
- Alissa Wahid Ajak Perempuan Berperan Aktif Tanggulangi Terorisme
- Direktur Pemberitaan JakTV Jadi Tersangka, Begini Kata Dewan Pers
- Atasi Darurat Sampah, Ahmad Luthfi Bentuk Tim Khusus
- Sempat Tertimbun Longsor, Jalur Pacet-Cangar di Mojokerto Dibuka secara Terbatas Mulai Hari Ini
Advertisement