Advertisement
PDIP Solo Sebut Gibran Layak Jadi Gubernur
Advertisement
Harianjogja.com, SOLO– Dewan Pimpinan Cabang PDIP Kota Surakarta menyebut Gibran Rakabuming Raka berpeluang besar menjadi gubernur.
Ketua DPC PDIP Kota Surakarta FX Hadi Rudyatmo di Solo, Jumat mengatakan Gibran memiliki kemampuan lobi yang cukup bagus serta mau membangun komunikasi dengan partai lain.
Advertisement
"Mas Gibran juga mau berkoordinasi dengan partai lain," katanya, dikutip dari Antara, Jumat (24/2/2023).
Meski demikian, dikatakannya, mengenai pemilihan gubernur tersebut tetap menjadi hak prerogatif dari Ketua Umum PDIP.
"Mas Gibran kan berangkat dari PDIP, jadi nanti partai yang memutuskan," katanya.
BACA JUGA: Dosen UII Jogja yang Sempat Hilang Akhirnya Memberi Kabar! Ungkap Permohonan Maaf
Sementara itu, Gibran yang saat ini masih menjabat sebagai Wali Kota Surakarta berterima kasih atas dukungan tersebut.
"Terima kasih atas dukungannya Pak Ketua DPC, saya ngikut ketua umum," katanya.
Meski demikian, saat ini ia masih fokus pada tugasnya sebagai Wali Kota Surakarta. Ada beberapa proyek besar yang menjadi prioritasnya yang hingga saat ini masih dalam proses penyelesaian.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Sekjen PBB Kutuk Israel karena Melarang UNWRA di Palestina
- Suswono Cagub Nomor 1 Pilkada Jakarta Dilaporkan ke Polisi, Dianggap Merendahkan Nabi Muhammad
- Pengungsi Rohingya di Aceh Jadi Peristiwa Terkuaknya Kasus Perdagangan Orang
- Klarifikasi Kemenkeu soal Pernyataan Anggito Terkait Mobil Maung untuk Menteri dan Pejabat Eselon I
- Mantan Presiden Dibolehkan Jadi Juru Kampanye, Jokowi Jadi Jurkam di Pilkada?
Advertisement
Jadwal Layanan SIM Keliling Gunungkidul Rabu 30 Oktober 2024
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Hujan Guyur Sebagian Kota Besar Hari Ini
- Di Persidangan, Kuasa Hukum Guru Honorer Supriyani Ungkap Permintaan Rp50 Juta Aparat Kepolisian
- Israel Serang Iran, DK PBB Gelar Sidang Darurat
- Komisi VII Minta Menag Nasaruddin Umar Jalin Hubungan Baik dengan DPR
- Korban Tewas Akibat Serangan Israel ke Lebanon Capai 2.710 Orang
- PAFI Bitung Perkuat Sektor Kesehatan Melalui Apoteker
- Korban Tewas di Gaza Lebih dari 43.000 Orang, Joe Biden Baru Bilang Perang Harus Diakhiri
Advertisement
Advertisement