Advertisement
Sampai Indonesia, Mesut Ozil Terkesima dengan Rendang
Mesut Ozil x Concave - Concave
Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA - Bintang sepak bola asal Jerman, Mesut Ozil, telah mendarat dengan selamat di Indonesia. Ia membagikan kabar dirinya telah tiba di Jakarta pada Selasa (24/5/2022) malam WIB.
Hal itu disampaikan Mesut Ozil dalam akun Instagram pribadinya, @m10_official. Ozil tampak membagikan Instastory dengan awak kabin sebuah maskapai penerbangan. "Thanks for the great service," tulis Ozil sambil menandai Jakarta sebagai lokasinya.
Advertisement
Dalam unggahan Instastory selanjutnya, Ozil tampak keluar dari bandara dengan pengawalan ketat serta diiringi oleh orang-orang yang mengerumuninya.
Sekira 15 jam yang lalu, Ozil juga mengunggah gambar jamu yang bergambarkan dirinya serta tercantum nomor 10 yang identik dengan eks pemain Arsenal ini.
Tak ketinggalan, Ozil pun membagikan momen dirinya saat mencicipi rendang, makanan khas Indonesia, yang menurutnya sangat lezat.
"Rendang. Delicious Indonesian food," ucap pemain berdarah Turki itu.
Ozil datang ke Indonesia setelah bekerja sama dengan salah satu brand olahraga asal Inggris, Concave.
Kedatangan pemain yang juara Piala Dunia 2014 bersama Jerman itu dalam rangka merilis koleksi sepatu Concave M10 sekaligus menggelar coaching clinic di Indonesia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : bisnis.com
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Cucu Soeharto, Darma Mangkuluhur Resmi Menikah
- DAS Garoga di Sumatera Utara Penuh Kayu Pascabanjir hingga 1.300 Meter
- Trump Pertimbangkan Serangan ke Iran di Tengah Aksi Protes
- Trump Diduga Siapkan Rencana Invasi ke Greenland, Denmark Geram
- Chen Zhi Diekstradisi, China Perketat Perburuan Penipu Siber
Advertisement
Cuaca DIY Selasa 13 Januari 2026, Kota Jogja dan Sleman Hujan Lebat
Advertisement
Malaysia Perkenalkan Panda Raksasa Baru Chen Xing dan Xiao Yue
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal SIM Keliling Jogja Senin 12 Januari 2026
- Jadwal Bus DAMRI Jogja-Bandara YIA Senin 12 Januari
- Kevin Diks Cetak Gol, Monchengladbach Hajar Augsburg 4-0
- Inter Milan Tahan Napoli 2-2, Tetap Puncaki Klasemen Serie A
- Jadwal KRL Jogja-Solo Senin 12 Januari 2026 Lengkap
- Bus Wisata Malioboro-Parangtritis Beroperasi Senin, Tarif Rp12.000
- KA Prameks Jogja-Kutoarjo Beroperasi Senin, Tarif Terjangkau
Advertisement
Advertisement



