Advertisement
UMKM Didukung dengan Platform Digital, Transaksi Lewat Aplikasi

Advertisement
Harianjogja.com, JAKARTA--Pameran Jakarta International Handicraft Trade Fair (INACRAFT) yang merupakan salah satu pameran produk kerajinan terbesar di Asia Tenggara meluncurkan platform digital. Salah satu platform Doku turut mendukung lewat marketplace online pada website dan aplikasi.
“Dengan semangat Go Digital untuk tumbuh bersama, kami mendukunh Inacraft meluncurkan marketplace online pada website dan juga aplikasi, sehingga kini para tenant dapat semakin memperkuat eksistensi bisnisnya melalui platform digital, terutama UMKM,” kata SVP of Business & Regional Sales Doku Irfan Burhan, Jumat (12/11/2021).
Advertisement
Adapun kolaborasi yang telah berjalan saat ini adalah untuk penyediaan sistem pembayaran pada website dan aplikasi marketplace Inacraft. Pilihan pembayaran akan terus dilengkapi, adapun tahap awal yang sudah dapat digunakan adalah kartu kredit, termasuk fitur cicilan bank BNI.
BACA JUGA : Pentingnya UMKM Menguasai Teknologi Informasi
"Sejalan dengan maraknya adopsi go digital oleh segmen UMKM, sudah mulai memperluas layanan bisnisnya untuk melayani segmen ini, terlebih lagi melihat pertumbuhan pelaku UMKM yang sangat pesat belakangan ini,” katanya.
Asosiasi Eksportir dan Produsen Handicraft Indonesia (ASEPHI) yang memprakasai Inacraft menyatakan, platform digital merupakan upaya transformasi untuk terus mengembangkan industri UMKM produsen kerajinan tangan Indonesia.
“Semangat untuk terus membangkitkan dan membangun kembali sektor ekonomi kreatif harus
Muchsin menyampaikan sebagai barometer perkembangan industri kerajinan tangan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : Antara
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Satgas Koperasi Merah Putih Resmi Dibentuk, Zulkifli Hasan Jabat Ketua
- Selain GBK, Hotel Sultan hingga TMII Juga Bakal Dikelola Danantara
- Puluhan Warga Badui Digigit Ular Berbisa, 2 Meninggal Dunia
- Aduan Konten Judi Online Mencapai 1,3 Juta
- Tunjangan Guru Non ASN pada RA dan Madrasah Cair Juni 2025, Segini Besarannya
Advertisement

Raperda Pertambangan, Sultan Tekankan Cegah Tambang Ilegal dan Eksploitasi Berlebihan
Advertisement

Jembatan Kaca Seruni Point Perkuat Daya Tarik Wisata di Kawasan Bromo
Advertisement
Berita Populer
- Kemensos Sebut 66 Sekolah Rakyat Siap Berdiri Tahun Ini
- Aduan Konten Judi Online Mencapai 1,3 Juta
- PPATK Sebut Perputaran Dana Judi Online Bisa Tembus Rp150,36 Triliun Selama 2025
- Akhirnya, Paus ke-267 Gereja Katolik Terpilih
- Profil Paus Leo XIV Asal Amerika Serikat
- Wamendes: Koprasi Merah Putih Jangan Mematikan Usaha di Desa yang Sudah Ada
- Polri Klaim Selesaikan 3.326 Kasus Premanisme dalam Operasi Serentak
Advertisement